Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bazar Fashion Lokal, Belanja Brand Favorit Langsung di Gudangnya

Kompas.com - 02/06/2023, 10:00 WIB
Bazar brand lokal The Warehouse Project di Margo City Depok Dok. The Warehouse ProjectBazar brand lokal The Warehouse Project di Margo City Depok
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Buat Kawan Puan pencinta brand fashion lokal pasti suka dengan kabar ini.

Pasalnya sederet brand lokal kini tengah mengadakan bazar bersama dan memberikan banyak promo menarik.

Kira-kira ada brand apa saja ya? Adakah brand fashion favoritmu?

The Warehouse Project (TWP) saat ini telah menggandeng 9 brand lokal populer yang memiliki total lebih dari 7 juta followers Instagram untuk ikut serta dalam TWP Bazaar di Margo City, Depok.

TWP adalah jaringan retailer untuk brand-brand lokal yang ingin memberikan pengalaman istimewa kepada customer dengan belanja langsung di gudangnya.

HeyLocal, HeyMale, Prepp Studio, Roughneck, Leaf, Zoma, Boonaboo, Moseshah, dan Booyah tengah hadir bersama di Bazaar TWP di Margo City, Depok.

Alif Priyono, CEO The Warehouse Project menyampaikan keuntungan yang bisa didapat customer saat mengunjungi TWP.

"The Warehouse Project hadir untuk memberikan pengalaman unik berbelanja brand-brand favorit langsung dari gudangnya.

"Customer bisa mendapatkan berbagai penawaran “spesial”, mulai dari produk yang hanya release di sini, produk minor defect dengan status “value buy” yang harganya nggak main main dan ada juga traktiran langsung dari TWP berupa Voucher Discount sampai dengan 100%," ujar Alif.

Baca Juga: Eco-Friendly! Ini Rekomendasi Kado Natal 2022 yang Ramah Lingkungan

Harapannya TWP mampu memberikan pengalaman berbelanja yang unforgettable, menyenangkan dan menguntungkan bagi para customer.

Bukan hanya produk baru saja, TWP juga memberikan ruang bagi produk imperfect, slow-moving, deadstock, broken size dan juga ex-photoshoot untuk tetap dihadirkan.

Hal ini menjadi solusi bagi brand agar produk imperfect mereka yang masih memiliki kelayakan dapat berguna bagi customer.

Dengan penjualan stok mandeg ini akan membantu brand dalam mengelola cash flow keuangan mereka, efisiensi biaya operasi gudang, dengan tanpa merusak atau menjatuhkan nilai brand-nya.

The Warehouse Project di Margo City Depok Dok. The Warehouse ProjectThe Warehouse Project di Margo City Depok

Brand akan tetap bisa konsisten dalam menjaga nilai dan marwah dari brand-nya dengan bergabung dalam TWP.

Selain traktiran dari brand fashion lokal yang menjadi bintang utama di The Warehouse Project, ada pula Eraspace yang merupakan smart retailer terbesar dari Erajaya Group yang menjual produk Gadget & Lifestyle kekinian juga ikut antusias berpartisipasi dengan membagikan THR total senilai 100 juta melalui event marketing activation di TWP.

The Warehouse Project Dok. The Warehouse ProjectThe Warehouse Project

Gelaran TWP di Mall Margo City, Depok akan berlangsung sampai dengan tanggal 2 Juni 2023.

Seperti pernyataan CEO The Warehouse Project, setiap harinya selama bazar TWP berjalan, akan selalu ada harga dan diskon hebat, juga kejutan spesial lainnya dari setiap brand yang tentunya akan sangat tepat bagi para pecinta fashion untuk datang belanja dengan tenang dan pintar.

Demi memuaskan hati customer di luar Jabodetabek, TWP mengajak para Jastiper untuk bergerak hadir di bazar sehingga customer tetap bisa belanja produk kesayangan mereka tanpa harus datang langsung.

Baca Juga: Disukai Gen Z, Ini Rekomendasi Turban Modern Harga Mulai Rp 75 Ribuan

(*)

 


Terkini Lainnya

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com