Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bantu Atasi Wasir, Ini Kandungan Alami Obat untuk Mengempiskan Ambeien

Kompas.com - 26/10/2022, 16:00 WIB
Obat untuk mengatasi wasir atau ambeien. Dok. PT Novell Pharmaceutical LaboratoriesObat untuk mengatasi wasir atau ambeien.
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Ambeien atau wasir adalah pembengkakan pembuluh darah vena yang terletak di sekitar anus atau di rektum bagian bawah.

Wasir atau ambeien adalah salah satu penyakit yang cukup penyiksa penderitanya.

Meski bisa sembuh sendiri dalam beberapa hari, namun penderitanya akan sangat merasa kesakitan dan tidak nyaman ketika ambeiennya kambuh.

Penderita umumnya menemukan gumpalan daging di daerah anus.

Akibatnya, pengidap wasir akan mengalami rasa sakit saat buang air besar, menemukan bercak darah di tinja, serta merasa gatal dan iritasi di sekitar anus.

Jika tidak cepat diatasi, rasa sakit akan semakin parah karena pasien kemungkinan memerlukan tindakan bedah untuk menghilangkan tonjolan di anus.

Untuk itu, para penderita wasir pun harus segera mengatasinya.

Perusahaan farmasi nasional PT Novell Pharmaceutical Laboratories memperkenalkan Nutrafor Wazzir yang mengurangi gejala wasir, suatu kondisi di anus yang mengakibatkan rasa tidak nyaman saat duduk.

Dampaknya berbahaya jika diabaikan. Ambeien ini juga bisa mengakibatkan anemia, pendarahan terus-menerus yang mengancam jiwa, terputusnya aliran darah dan oksigen, serta komplikasi kesehatan lainnya.

Baca Juga: Gejala dan Faktor Risiko Ambeien, Aktivitas yang Membebani Tubuh Bisa Jadi Penyebabnya

Nyatanya, wasir dengan tingkat keparahan ringan dan sedang dapat ditangani dengan mengonsumsi suplemen herbal secara rutin.

Nutrafor Wazzir mengandung komposisi bersinergi tiga kandungan alami yang berguna sebagai kandungan antiinfeksi dan satu kandungan lainnya yang berfungsi mengempiskan wasir, yaitu:

● Ekstrak citrus sinensis yang berguna untuk mengobati wasir akut. Bahan ini mengandung vitamin C yang memperkuat dinding pembuluh darah anus.

● Mengandung serat yang membantu melunakkan feses, daun ungu turut mengurangi peradangan dan nyeri pada anus.

● Daun iler menyembuhkan peradangan luka wasir dan membantu proses penyembuhan wasir.

● Daun pegagan memiliki kandungan antiinfeksi yang mempercepat meredakan rasa nyeri.

"Nutrafor Wazzir hadir dengan kandungan herbal lengkap tanpa efek samping, yang membantu meringankan gejala wasir dan meringankan gangguan peredaran darah di kaki atau varises,"
ujar Bagus Arigunanto, Product Manager Nutrafor Wazzir, seperti dikutip dari rilis yang diterima PARAPUAN.

"Keempat kandungan ini termasuk ekstrak alami, sehingga lebih aman dikonsumsi," lanjutnya.

Baca Juga: 4 Obat Alami untuk Menyehatkan Saluran Pencernaan, BAB Jadi Lancar

Suplemen herbal berbentuk kapsul yang juga mengandung serat ini diproduksi dengan standar internasional dan dapat dikonsumsi setiap hari untuk jangka panjang.

Pasalnya, rendahnya asupan serat dapat menimbulkan wasir yang risikonya besar bila tidak diobati, seperti operasi, bahkan komplikasi.

"Kurangnya asupan serat merupakan salah satu penyebab seseorang menderita wasir, padahal serat berfungsi merangsang aktivitas usus untuk mengeluarkan feses secara teratur," ujar Ulfah Mahardika Pramono Putri, S.Gz, ahli gizi independen.

"Konsumsi serat yang rendah akan menyebabkan sembelit karena feses yang keras sulit dikeluarkan dari sistem pencernaan," tambahnya.

Menurut dr. L. Arif Firiandri Yulius, Sp.GK, AIFO-K, direktur utama dan dokter spesialis gizi klinik Nutrif Clinic & Nutrif Farma di Bandung, buah-buahan seperti apel, pir, jeruk, dan pepaya dan sayuran seperti selada, timun, dan tomat merupakan sumber kaya serat.

"Serat mempermudah proses buang air besar dan pelunakan tinja, sehingga kita tidak perlu mengejan lebih kuat. Kalau kita mengejan lebih kuat, kita berisiko terkena wasir," ujar dr. L. Arif Firiandri Yulius, Sp.GK, AIFO-K.

(*)

 


Terkini Lainnya

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com