Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekomendasi Olahraga dan Tips untuk Penderita Kanker Payudara

Kompas.com - 15/10/2022, 19:45 WIB
Yoga salah satu olahraga untuk kanker payudara fizkesYoga salah satu olahraga untuk kanker payudara
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Ketika didiagnosis menderita kanker payudara, orang mungkin akan merasa sedih dan tertekan.

Jika terdeteksi sedari dini, risiko keparahan kanker payudara dapat diminimalisir.

Menderita kanker payudara bukan berarti hidupmu berakhir. Kamu harus bisa bangkit dan tetap hidup sehat, salah satunya dengan berolahraga.

Olahraga adalah salah satu hal terpenting yang dapat dilakukan untuk tetap sehat setelah didiagnosis menderita kanker payudara.

Penelitian telah menunjukkan bahwa perempuan yang berolahraga memiliki kualitas hidup yang lebih baik dan memiliki lebih sedikit efek samping selama dan setelah perawatan.

Olahraga juga telah terbukti meningkatkan kesehatan dan kebugaran secara keseluruhan, memperbaiki suasana hati, mengurangi kelelahan, dan meningkatkan stamina.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa olahraga dapat mengurangi kemungkinan kambuhnya kanker payudara.

Jenis Latihan

Banyak dokter merekomendasikan olahraga ringan dan tidak berat saat menjalani kanker payudara.

Baca Juga: Dana Iswara Beberkan Perjuangannya Melawan Kanker Payudara hingga Nyaris Menyerah

Mengutip dari Healthline, berikut ini beberapa rekomendasi olahraga ringan yang menyenangkan.

1. Berjalan Kaki

2. Yoga

3. Pilates

4. Tai Chi

5. Dance atau Menari

Selain olahraga di atas, kamu juga dapat mencoba latihan kardio.

Mengutip dari PARAPUAN, latihan kardiovaskular atau biasa disebut latihan kardio, adalah jenis latihan yang meningkatkan detak jantung dan dapat membuatmu berkeringat.

Jenis latihan ini direkomendasikan 30 menit, lima kali seminggu (atau 150 menit per minggu).

Baca Juga: 5 Fakta Puting Payudara adalah Normal, Salah Satunya soal Warnanya

Latihan kardio ini termasuk latihan seperti berjalan, berlari, mendayung, bersepeda, atau berenang.

Jenis olahraga ini meningkatkan kesehatan jantung dan membantu menjaga berat badan yang sehat.

Banyak orang juga merasa terbantu dalam mengelola stres dan mempertahankan rasa sejahtera.

Nah, itu dia beberapa tips dan rekomendasi olahraga untuk penyintas kanker payudara.

Tips Olahraga untuk Penyintas Kanker Payudara

Awal pengobatan bukanlah waktu untuk memulai program latihan yang berat.

Penyintas mungkin akan mengalami hari-hari di mana dirinya merasa energik, dan hari-hari lain mungkin lebih lelah.

Mengutip dari Hopkins Medecine, berikut ini tips olahraga untuk penyintas kanker payudara.

1. Jika kamu sudah berolahraga, pertahankan jika kamu merasa mampu, dengarkan tubuhmu dan biarkan istirahat saat tubuh mulai merasa lelah.

2. Jika kamu ingin mulai berolahraga sekarang, pertimbangkan untuk memulai secara perlahan dengan program jalan kaki.

Banyak pasien merasa jalan kaki setiap hari meningkatkan kesejahteraan emosional dan fisik mereka selama perawatan

3. Rencana latihan yang sesuai dengan kepribadian, gaya hidup, dan tujuan kesehatan dan kebugaran adalah bagian penting dari kelangsungan hidup kanker payudara.

4. Saat kamu melewati perawatan dan bertahan hidup, kamu akan ingin mempertimbangkan manfaat dari setiap jenis, dan mengembangkan rencana kebugaran yang sesuai untukmu.

Baca Juga: Selain Rutin SADARI, Begini Caranya Menjaga Kesehatan Payudara

(*)


Terkini Lainnya

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

PARAPUAN
Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

PARAPUAN
Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

PARAPUAN
Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

PARAPUAN
Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com