Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Menghadapi Pasangan Tidak Setia untuk Perempuan Menikah

Kompas.com - 08/11/2021, 19:35 WIB
Editor Arintya

Parapuan.co – Ada berbagai tantangan yang akan dihadapi setelah perempuan menikah.

Salah satu tantangan tersebut adalah ketika mengetahui pasangan tidak setia.

Seperti diketahui, bagi perempuan saat mengetahui pasangan tidak setia itu sangat mengagetkan.

Adanya permasalahan satu ini membuat pernikahan berada dalam kondisi kritis yang memiliki kemungkinan akan hancur.

Mungkin setelah mengetahui faktanya, kita akan penasaran perihal penyebab pasangan selingkuh, itu merupakan hal yang wajar.

Namun, masalah ini bisa menjadi tanda adanya masalah lain dalam pernikahan, dan bisa jadi berhubungan dengan masa lalu pasangan.

Baca Juga: Ini Tips Langgeng Jalani Long Distance Marriage bagi Perempuan Menikah

Apapun penyebabnya, mengetahui pasangan tidak setia setelah perempuan menikah tentu menyebabkan hubungan semakin rumit namun harus terselesaikan.

Mengutip dari laman Very Well Family, berikut tips yang bisa membantu kamu menghadapi pasangan tak setia.

1. Menerima perasaan sendiri

Tidak ada yang baik-baik saja setelah mengetahui pasangann kita ternyata tidak setia.

Syok, takut, cemas, bingung, hingga depresi menjadi hal yang umum dialami setelah mengetahui fakta pasangan tidak setia.

Kondisi ini membutuhkan waktu untuk seseorang bisa mengobati rasa sakit yang ia alami, terlebih hal ini terjadi setelah seorang wanita menikah.

Perasaan kecewa ini tentu tidak serta merta menghilang meski kamu sudah mencoba untuk memaafkan pasangan dan memperbaiki hubungan pernikahan.

2. Tidak mencoba balas dendam

Setelah perempuan menikah, mengetahui fakta bahwa pasangan berkhianat tentu memancing amarah yang memuncak.

Kondisi amarah ini mungkin membuat kamu berpikir untuk menghukum pasangan sebagai bentuk balas dendam.

Seperti membicarakannya dengan teman atau bahkan di media sosial, hingga berpikir untuk berselingkuh juga.

Dengan melakukan tindakan ini mungkin kamu akan mendapatkan kepuasan tersendiri.

Namun, faktanya hal tersebut sebatas kepuasan sementara yang pada akhirnya dapat merugikan kamu, karena cara ini hanya membuat kamu marah, alih-alih berfokus pada solusi permasalahannya.

Pertimbangkan juga saat akan berbicara dengan keluarga, karena tidak ada orang lain yang benar-benar mengerti apa yang terjadi pada pernikahan kamu.

Baca Juga: Tips Mengatasi Insecure dalam Hubungan setelah Perempuan Menikah

3. Perhatikan kondisi diri sendiri

Setelah mengetahui fakta yang tidak menyenangkan ini, tubuh mungkin akan memberikan beragam reaksi.

Akibat stres, tubuh bisa saja menjadi terasa mual, diare, masalah tidur, sulit berkonsentrasi, tidak nafsu makan, atau justru makan berlebihan.

Setelah dirasa membaik, cobalah untuk memperhatikan kondisi tubuh sendiri seperti dengan makan makanan sehat, tidur teratur, berolahraga teratur.

4. Hindari menyalahkan

Sebagian wanita menikah setelah mengetahui pasangan selingkuh akan menyalahkan diri sendiri, pasangan, ataupun orang ketiga.

Faktanya, hal ini tidak akan mengubah apa pun yang terjadi dan hanya membuang-buang waktu dan energi.

Untuk itu, cobalah tidak berperan sebagai korban dan mengasihani diri sendiri.

Karena, hal itu hanya akan membuat kamu semakin merasa tidak berdaya dan berpikir buruk tentang diri sendiri.

Baca Juga: Cara Jaga Keharmonisan Rumah Tangga setelah Perempuan Menikah dan Punya Anak

5. Ambillah satu hari sekaligus

Perselingkuhan adalah salah satu tantangan yang sulit untuk dihadapi dalam sebuah pernikahan, tetapi masalah ini tidak selalu berarti menjadi akhir pernikahan.

Saat kamu mencoba mengatasi akibatnya dari waktu ke waktu, secara perlahan masalah ini pun akan menjadi jelas.

Dan, akan membantu memutuskan untuk selanjutnya apakah tetap bersama atau berpisah.

Kawan Puan, berikut cara menghadapi pasangan tak setia setelah perempuan menikah.

Semoga bermanfaat untukmu dalam menjalani hubungan dengan pasangan! (*)


Terkini Lainnya

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com