Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berbeda, Ini 3 Tipe Tes TOEFL yang Mungkin Belum Kamu Pahami

Kompas.com - 24/09/2021, 09:45 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Kamu mungkin sudah akrab dan sering mendengar tes TOEFL.

Tapi tahukah kamu jika tes TOEFL memiliki jenis dan tipe yang berbeda?

Ya, tipe-tipe tes bahasa ini nyatanya memang belum banyak diketahui orang.

Padahal tipe dari tes TOEFL sendiri banyak lho Kawan Puan, di antaranya TOEFL PBT, CBT, dan iBT

Walau punya ketentuan tersendiri, ketiga tipe TOEFL tersebut sama-sama berfokus ke dalam beberapa kompetensi.

Di antaranya kompetensi listening (mendengarkan), reading (membaca), writing (menulis), speaking (berbicara), dan grammar (tata bahasa).

Lalu apa bedanya? Berikut uraiannya melansir dari englishpractice.com.

Baca Juga: Simak! Ini Persyaratan Beasiswa S2 University of Cambridge 2022

1. TOEFL PBT

PBT sendiri merupakan kepanjangan dari Paper-based TOEFL, yang merujuk pada tes berbasis kertas.

Dahulu, peserta TOEFL mengikuti tes menggunakan kertas dan pensil sampai sekitar tahun 1998.

Untuk TOEFL PBT, skor maksimum yang bisa diperoleh peserta buat semua kompetensi mendengarkan, membaca, dan grammar ialah 677.

2. TOEFL CBT

Pada tahun 1998, TOEFL CBT atau Computer-based TOEFL (berbasis komputer) diperkenalkan.

Pada TOEFL tipe ini, ada empat kompetensi yang difokuskan bagi para peserta, yaitu mendengarkan, membaca, menulis, dan grammar.

Tes listening dan grammar bersifat adaptif, yaitu bergantung pada tingkat kemampuan bahasa Inggris tiap-tiap peserta.

Lantaran berbasis komputer, hasil dari tes TOEFL CBT bisa diperoleh dan diketahui secara instan.

Baca Juga: Berguna untuk Pencairan BPJS Ketenagakerjaan, Apa Itu Paklaring?

Namun, hasil resminya biasanya dapat diketahui dalam 14 hari sejak dilaksanakannya tes.

Skor maksimum yang bisa kamu peroleh dari TOEFL CBT ialah 300, dan jawaban yang sudah kamu simpan tidak dapat diganti atau dihapus.

3. TOEFL iBT

Tipe terakhir sekaligus yang terbaru ialah TOEFL iBT yang berbasis internet atau Internet-based.

TOEFL iBT pertama kali diperkenalkan pada tahun 2005 dan mempunyai empat kompetensi sebagaimana TOEFL CBT.

Bedanya, kompetensi grammar tidak termasuk dalam tipe ini, melainkan mendengarkan, menulis, membaca, dan berbicara.

Kompetensi berbicara tidak terdapat pada dua tipe TOEFL sebelumnya, yaitu PBT dan CBT.

Nah, karena berbasis internet, TOEFL jenis ini tak jarang menggabungkan beberapa kompetensi pada satu atau lebih pertanyaan atau tes.

Misalnya, kamu harus membaca suatu pertanyaan kemudian berbicara untuk menanggapinya.

Baca Juga: Ini Perbedaan Penerjemah dengan Interpreter, dari Tugas hingga Gaji

Di masa pandemi seperti sekarang, TOEFL iBT sangat populer dan diminati peserta untuk berbagai keperluan.

Apakah kamu sudah pernah ikut tes TOEFL iBT? (*)


Terkini Lainnya

Bigo Live Terapkan 3 Strategi untuk Jamin Keamanan dan Kenyamanan Pengguna

Bigo Live Terapkan 3 Strategi untuk Jamin Keamanan dan Kenyamanan Pengguna

PARAPUAN
Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

PARAPUAN
Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

PARAPUAN
Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

PARAPUAN
Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

PARAPUAN
Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com