Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Keuntungan Olahraga Bagi Anak, Salah Satunya Menguatkan Jantung

Kompas.com - 28/07/2021, 19:45 WIB
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Kawan Puan, mengajak anak untuk beraktivitas fisik itu sangat penting sekali.

Kira-kira apakah kamu telah mengajak anak berolahraga hari ini?

Nah, sebagai orang tua, Kawan Puan perlu tahu bahwa olahraga secara rutin tak hanya baik untuk fisik anak saja.

Hal ini dikarenakan dengan berolahraga, anak pun terhindar dari risiko penyakit.

Dikutip dari Parents, berikut ini detail manfaat olahraga yang sangat baik untuk kehidupan anakmu.

Baca Juga: Tips Memilih Smartphone untuk Belajar dan Bekerja dari Rumah

1. Kuatkan jantung

Dengan beraktivitas fisik jantung pun akan semakin kuat, hal ini karena kinerja di area jantung itu dipacu saat berolahraga.

Sehingga jantung merespons aktivitas fisik, sehingga organ ini pun jadi lebih kuat.

Dikarenakan jantung menjadi kuat, maka anak pun bisa terhindar dari penyakit jantung.

2. Tingkatkan kesejahteraan emosional

Kawan Puan, disadari atau tidak setelah berolahraga kamu akan merasa lebih tenang.

Olahraga akan melepaskan hormon beta-endorfin, yang merupakan zat alami dalam tubuh.

Di mana hormon ini akan membuat anak memiliki energi yang positif dan kekuatannya jauh lebih kuat daripada morfin.

Baca Juga: Windy Cantika Sumbang Emas Pertama untuk Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020, Ternyata Ini Manfaat Angkat Besi untuk Perempuan

3. Perkuat paru-paru

Berolahraga akan meningkatkan kapasitas paru-paru karena udara yang masuk dan keluar dari tubuh lancar.

Di mana lebih banyak oksigen yang masuk ke dalam tubuh dan karbon dioksida serta gas limbah pun dikeluarkan tubuh.

Selain itu, olahraga teratur membantu mencegah penurunan asupan oksigen yang terjadi secara alami seiring bertambahnya usia atau akibat tubuh tidak aktif.

4. Bantu menjaga arteri dan vena agar tetap bersih

Aktivitas fisik akan mengurangi jumlah kolesterol dan lemak yang berbahaya di tubuh anak.

Olahraga juga meningkatkan fleksibilitas dinding pembuluh darah dan membantu menurunkan tekanan darah.

Alhasi, risiko terkena serangan jantung dan stroke pun akan menurun.

Baca Juga: Banyak Atlet Remaja di Cabor Skateboard Olimpiade Tokyo 2020, Ini Manfaatnya untuk Anak

5. Bantu mengontrol berat badan

Ketika anak tidak banyak bergerak, mereka kan cenderung mengonsumsi lebih banyak kalori daripada yang dibutuhkan.

Kalori yang masuk ke dalam tubuh dan tidak dipakai ini akan menumpuk sebagai lemah.

Tentunya kondisi ini tidak baik untuk kesehatan tubuh anak ya, Kawan Puan.

Oleh sebab itu, mereka membutuhkan defisit kalori dan harus aktif secara fisik demi menghilangkan lemak serta menurunkan berat badan.

Menurunkan berat badan ini baik untuk jantung dan dapat bermanfaat bagi penderita diabetes.

Wah dengan mengetahui berbagai manfaat berolahraga yang baik untuk buah hati, yuk ajak anak untuk berolahraga.

 (*)

Sumber Parents

Terkini Lainnya

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com