Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Madu dan 3 Bahan Alami ini Bisa Mengatasi Bibir Kering dan Pecah-Pecah

Kompas.com - 14/06/2021, 18:00 WIB
Editor Tentry Yudvi Dian Utami

Parapuan.co - Bibir kering dan pecah-pecah memang terasa tidak nyaman, sakit, hingga terkadang berdarah ya, Kawan Puan.

Bibir kering dan pecah-pecah biasanya disebabkan oleh perubahan cuaca, paparan sinar matahari, dan dehidrasi.

Tapi tenang, kamu bisa mengatasi bibir kering dan pecah-pecah menggunakan bahan alami.

Berikut lima bahan alami yang bisa kamu gunakan untuk mengatasi bibir kering dan pecah-pecah seperti yang PARAPUAN lansir dari laman Healthline

Yuk simak!

Madu

Madu dikenal sebagai produk alami yang memiliki menafaat untuk menjaga kesehatan tubuh dan merawat kulit.

Madu berfungsi sebagai antimikroba, anti-inflamasi, dan penyembuhan luka.

Selanjutnya, madu dapat melembapkan bibir dan melindungi bibir pecah-pecah dari infeksi.

Madu juga berfungsi sebagai eksfoliator ringan yang dapat mengatasi bibir kering.

Baca Juga: 4 Trik Menggunakan Lip Liner untuk Dapatkan Bibir Tebal dan Berisi

Lidah buaya

Lidah buaya memiliki sifat anti-inflamasi dan efek menenangkan yang dapat menjadi pilihan tepat dalam merawat bibir kering dan pecah-pecah.

Tanaman rumahan ini memiliki banyak manfaat untuk merawat kulit supaya lembap.

Kamu bisa menggunakan produk yang mengandung lidah buaya, atau menggunakan lidah buaya segar dari tanaman.

Enzim dalam lidah buaya memiliki sifat pengelupasan ringan, jadi sebaiknya kamu membatasi penggunaan lidah buaya hanya dua tau tiga kali sehari.

Minyak kelapa

Kulit bibir lebih sensitif terhadap unsur-unsur seperti angin, panas, dan dingin daripada kulit di bagian lain dari tubuh kamu.

Untuk mengatasi bibir kering dan pecah-pecah, kamu bisa menggunakan minyak kelapa yang merupakan emolien untuk melembapkan kulit.

Manfaat anti-inflamasi dan anti bakteri pada minyak kelapa dapat melindungi bibir dengan meningkatkan fungsi penghalang dari unsur-unsur yang bisa menyebabkan bibir pecah-pecah.

Baca Juga: Tak Hanya Melembapkan, Ini Rekomendasi Lip Balm yang Mampu Cerahkan Bibir

Alpukat mentega

Alpukat mentega memiliki tekstur yang dapat diserap dengan baik oleh kulit.

Sebuah penelitian menunjukkan alpukat mentega merupakan emolien yang baik untuk melembapkan bibir dan pengental dalam lip balm.

Di dalamnya terdapat kandungan beberapa asam lemak dan antioksidan yang bermanfaat bagi kulit, termasuk asam oleat dan linoleat.

Kamu bisa menggunakan alpukat mentega organik atau buat sendiri di rumah.

Gunakan pada bibir pecah-pecah, aplikasikan sesuai kebutuhan dengan jari atau kapas.

Empat bahan di atas dapat dengan mudah kamu dapatkan, lho!

Apakah kamu tertarik mencobanyak untuk mengatasi bibir kering dan pecah-pecah?(*)

Sumber Healthline

Terkini Lainnya

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com