Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mumpung Masih Muda, Yuk Tingkatkan Kelenturan Tubuh, Ini 10 Caranya

Kompas.com - 20/05/2021, 16:45 WIB
Editor Aulia Firafiroh

Parapuan - Kawan Puan, kalau berbicara tentang fleksibilitas, kira-kira apa sih yang kamu pikirkan?

Kelenturan atau pun fleksibilitas tubuh itu bukan hanya sekedar split dan melenturkan tubuh saja.

Membangun fleksibilitas melalui peregangan dan aktivitas teratur dapat membantu menjaga persendian dan otot yang membantu meningkatkan kinerja tubuh.

Maksudnya yakni menjaga kesehatan otot dan jaringan ikat dapat membantu meringankan  masalah pada persendian, terutama nyeri punggung bagian bawah karena bekerja seharian.

Selain itu fleksibilitas yang baik juga membantu meningkatkan mobilitas secara keseluruhan.

Nah, Kawan Puan manfaat dari kelenturan tubuh itu sangat berdampak bagi badan kita ya.

Maka dari itu, karena kita masih muda yuk tingkatkan kelenturan tubuh.

Baca Juga: Pahami, Ini 4 Kebiasaan yang Wajib Dihindari oleh Para Penderita GERD

Melansir dari Bustle.com berikut ini 10 tips yang bisa dilakukan untuk meningkatkan kelenturan tubuh, yuk simak:

1. Hindari penggunaan pakaian yang ketat

Perlu diketahui menggunakan pakaian yang tidak ketat itu dapat membantu Kawan Puan untuk bergerak dengan lebih leluasa lo.

Seandainya ingin menggunakan baju ketat, pastikan pakaiannya yang nyaman ya, misalnya saja pakaian olahraga.

Sebab pakaian tersebut mampu membuat Kawan Puan bergerak lebih nyaman saat berolahrga, di sisi lain bahannya pun sangat bagus.

2. Mulai dengan peregangan

Rutin melalukan peregangan yang baik adalah kunci untuk membangun fleksibilitas.

Ada dua jenis peregangan yang pas untuk dilakukan yakni dinamis dan statis.

Peregangan dinamis adalah pemanasan sebelum latihan karena dapat melemaskan otot dan meningkatkan aliran darah ke bagian tubuh yang membutuhkan sirkulasi ekstra.

Tujuannya yakni agar tubuh dapat bergerak efektif selama olahraga.

Sementara peregangan statis yakni cara sempurna untuk membantu otot-otot lebih tenang setelah beraktivitas.

Baca Juga: Tak Khawatir Asupan Saat Sakit Gigi, Ini Sederet Makanan Enak yang Mudah Dikunyah dan Bergizi

3. Konsisten

Membiasakan peregangan sangat penting dalam hal membangun fleksibilitas tubuh.

Oleh karena itu, hendaknya Kawan Puan menjadikan peregangan tubuh sebagai rutinitas.

Misalnya di pagi hari setelah bangun tidur dan malam menjelang istirahat.

Dengan begitu, otot akan memanjang secara teratur, yang nantinya membantu meningkatkan fleksibilitas tubuh dari waktu ke waktu

4. Usahakan untuk tetap aktif

Kawan Puan, bagi kamu yang sedang WFH tentu banyak duduknya ya.

Perlu diketahui kalau orang yang banyak duduk membuat persendian menjadi kencang dan kaku.

Akibatnya tubuh menjadi tidak fleksibel.

Oleh karena itu, Kawan Puan hendaknya tetap aktif ya, agar jaringan tubuh tetap lentur.

5. Lakukan yoga

Kawan Puan, meningkatkan kelenturan tubuh bisa dilakukan dengan mencoba yoga.

 Meskipun fokus utama dari yoga bukanlah untuk meningkatkan kelenturan, tapi latihan ini menunjukkan bahwa gerakan melalui pose dan peregangan yang melibatkan otot.

Alhasil latihan ini mampu meningkatkan rentang gerak dan tubuh menjadi lentur.

6. Pemanasan

Memanaskan otot secara teratur sebelum berolahraga dapat membantu meningkatkan latihan yang akan dilakukan.

Baca Juga: 6 Daftar Jenis Makanan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Pasca Lebaran

7. Atur pernapasan

 Kawan Puan, sebaiknya kamu menyelaraskan napas dengan gerakan yang dilakukan. 

Contohnya yakni mengambil napas dalam-dalam, lalu tahan pada pose tertentu.

Lalu secara perlahan hembuskan napas.

Pasalnya, menarik napas dalam-dalam dapat membantumu menjadi lebih rileks. 

8. Istirahat

Kawan Puan, mungkin beberapa diantara kalian ada yang berpikir bahwa berolahraga setiap hari adalah cara terbaik untuk membangun dan mempertahankan fleksibilitas dengan cepat. 

Padahal itu salah lo, Kawan Puan.

Tubuhmu butuh istirahat untuk melepaskan ketegangan otot.

Kamu bisa beristirahat beberapa hari dalam satu minggu agar otot bisa pulih.

Sehingga saat olahraga lagi, tubuhmu ada di kondisi prima.

9. Tetap menghidrasi tubuh

Diketahui, dehidrasi itu sering menjadi penyebab kraam otot.

Oleh sebab itu, alangkah baiknya kalau Kawan Puan menjaga tubuh tetap5 terhidrasi dengan baik sepanjang hari.

Tak lupa juga untuk mengonsumsi makanan yang benutrisi bagi tubuh ya.

Baca Juga: Meski Sudah Kedaluwarsa, Siapa Sangka 9 Barang Ini Bisa Dimanfaatkan untuk Perawatan Kecantikan

10. Cari lingkungan yang membuatmu tetap termotivasi

Kawan Puan, jika saat latihan kelenturan tubuh kamu mulai bosan, sebaiknya segera cari lingkungan yang baru. (*) 

 

Sumber Bustle.com

Terkini Lainnya

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

PARAPUAN
Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

PARAPUAN
Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

PARAPUAN
Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

PARAPUAN
Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com