Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Cara Mencegah dan Mengatasi Jerawat Akibat Masker di Masa Pandemi

Kompas.com - 17/03/2021, 23:00 WIB
Editor Aghnia Hilya Nizarisda

Parapuan.co - Menggunakan masker merupakan salah satu protokol kesehatan yang harus dilakukan di masa pandemi Covid-19 ini.

Namun, banyak yang mengeluh jika memakai masker yang menutup mulut dan hidung malah menimbulkan jewarat.  

Lalu bagaimana cara mencegah dan mengatasi jerawat akibat penggunaan masker di masa pandemi Covid-19?

Baca Juga: Kulit Wajah Mengalami 5 Hal Ini? Jangan-jangan Pola Makan Kita Salah!

Model majalah Sports Illustrated Swimsuit sekaligus seorang perawat, Maggie Rawlins pernah membeberkan rutinitas perawatan kulitnya.

Melansir dari Foxnews.com, Maggie berbagi tips bagaimana menjaga wajahnya tetap cerah setelah memakai masker selama 12 jam sehari.

Tak hanya dari Maggie, berikut ini PARAPUAN telah merangkumkan sederet cara mencegah dan mengatasi jerawat akibat masker di masa pandemi. Simak, yuk!

Rajin Cuci Muka

"Rutinitas saya sedikit berubah selama beberapa bulan terakhir. Saya adalah seorang perawat sebelum menjadi model," katanya kepada Harper's Bazaar dikutip dari Foxnews.com.

Maggie Rawlins mengatakan bahwa kulitnya seperti agak 'ketakutan' saat memakai masker sepanjang hari.

"Kulitku tidak dapat mengatasinya dengan baik dan saya memiliki kulit kombinasi," terang.

Guna mengembalikan kesegaran wajahnya, ia menggunakan air pembersih untuk menghilangkan riasan mata. Lalu mengelap wajahnya dengan pembersih wajah Cetaphil.

Baca Juga: Sama-sama Ditandai dengan Jerawat, Ini Dia Beda Antara Purging dan Breakout

"Saya akan mencuci muka dua kali karena berkeringat dan memakai banyak APD. Anda hanya bernapas sepanjang hari dengan masker ini," jelasnya.

Memberi Vitamin C, Serum, dan Pelembab

Kemudian, model itu menyeka wajahnya dengan toning pads untuk menghentikan timbulnya jerawat.

Maggie juga mengoleskan vitamin C, serum antipenuaan, dan terakhir pelembab.

Untuk mencegah iritasi di belakang teliga karena memakai masker sepanjang hari, ia mengoleskan Original Bag Balm Vermont, jeli berbahan dasar petrolatum.

Pakai Masker Berbahan Katun

Masker berbahan katun bersifat ringan dan mampu mengurangi kelembaban saat bernapas.

Menurut dokter kulit Dr. Sandra Lee, melansir dari Insider, masker berbahan katun dinilai sangat baik untuk kulit.

Dia menyarankan untuk mencari masker wajah yang terasa seperti kaus.

Rajin Mencuci Masker

Kebersihan masker harus dijaga. Setelah digunakan, sebaiknya langsung dicuci untuk menghindari penumpukan bakteri.

Baca Juga: Manfaat Daun Sirih untuk Wajah, Mengecilkan Pori Hingga Menyembuhkan Jerawat

"Saya pikir kamu harus mencucinya sebanyak kamu akan mencuci celana dalammu," kata Lee.

Ia juga menyarankan untuk menggunakan masker yang berbeda setiap hari dalam seminggu.

Hindari Memakai Riasan

Tidak menggunakan riasan dapat menjaga kebersihan masker dan mengurangi risiko munculnya jerawat, menurut Lee.

Dia mengatakan, tidak perlu merias bagian wajah yang tertutup wajah, lebih baik fokus pada area mata. Selain itu, saat menghapus riasan gunakan tisu pembersih yang mengandung AHA dan BHA.

Dua jenis exfoliant ini mampu mengangkat sel kulit mati, kotoran, serta mencegah pori-pori tersumbat.

Tambahkan Produk Anti Jerawat

Bagi yang berjerawat, dia menyarankan untuk menambahkan retinol dan produk yang mengandung benzoyl peroxide ke dalam rutinitas perawatan kulit.

Kedua zat tersebut ampuh untuk mengatasi jewarat yang sangat membandel.

"Menggosoknya di pagi hari atau sepanjang hari jika kamu bisa. Benar-benar dapat memperbaiki tampilan dan jerawat dengan membersihkan pori-pori itu dan mengurangi kemerahan dan iritasi," terang Lee dikutip dari Insider. (*)


Terkini Lainnya

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com