Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klarifikasi Band KotaK soal Hak Royalti yang Ditagih Posan Tobing

Kompas.com - 07/10/2022, 18:12 WIB
Firda Janati,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

Namun sejak Posan hengkang pada 2011, KotaK hampir tidak pernah membawakan tiga lagu tersebut.

Sebelumnya, Posan Tobing mencak-mencak kepada KotaK lantaran pembahasan perihal gaji di salah satu kanal YouTube.

Kemudian Posan langsung menagih performance royalty yang seharusnya ia dapatkan.

Posan mengaku ikut menciptakan beberapa lagu terkenal milik KotaK seperti "Pelan-pelan Saja", "Masih Cinta", "Selalu Cinta", "Tinggalkan Saja", "Cinta Jangan Pergi" hingga lagu "Kerabat KotaK".

Posan menyayangkan apabila KotaK tak pernah sama sekali untuk izin kepadanya memakai lagu-lagu tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com