Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara ARMY Indonesia Rayakan Ulang Tahun ke-9 BTS, Gelar Pameran Seni

Kompas.com - 05/06/2022, 08:46 WIB
Revi C. Rantung,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

3. Kerjasama dengan UNICEF Indonesia

Pameran seni "REMEDY" juga bekerjasama dengan UNICEF Indonesia.

Tujuan dari kerjasama Senyum Army dengan UNICEF Indonesia untuk membantu anak Indonesia kembali bersekolah yang disuarakan melalui kampanye BTS (Back to School) Children.

“Tahun ini mendukung anak indonesia kembali ke sekolah. Jadi campaign-nya BTS ARMY for BTS Children (Back to School Children)," kata Kezia Rahmaningtyas selaku UNICEF Priority Donor Relations.

Baca juga: ARMY Protes Foto V BTS Merokok Disebar di Media Sosial, Dinilai Langgar Privasi

Kezia menyebut bahwa ada sekitar 4,3 juta anak berusia 7 sampai 18 tahun tidak bersekolah lantaran pandemi Covid-19.

“Jadi kami bersama-sama, kita mau membantu anak-anak Indonesia kembali ke sekolah ataupun setidaknya mengenyam pendidikan walaupun non-formal. Kita tetap bantu mereka belajar," tutur Kezia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com