Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serba-serbi Piala Oscar, dari Sejarah hingga Asal Nama

Kompas.com - 25/04/2021, 21:30 WIB
Ady Prawira Riandi,
Kistyarini

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Academy Award atau biasa disebut Oscar merupakan ajang penghargaan tertinggi bagi insan perfilman Hollywood.

Ajang penghargaan ini mulai diberikan kepada para pelaku industri film sejak tahun 1929.

Para pemenang biasanya mendapat sebuah piala patung manusia, yang biasa disebut Oscar, berlapis emas 24 karat.

Baca juga: 6 Hal Menarik dan Bersejarah dari Oscar Tahun Ini

1. Sejarah Academy Award

Sejarah Oscar dimulai pada 1927. Pada saat itu komite bernama Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS) dibentuk.

Awalnya tugas mereka bukan menilai sebuah karya, melainkan pada ketenagakerjaan.
AMPAS dibuat demi memperbaiki citra industri perfilman yang tercoreng.

Pada Mei 1928, AMPAS setuju menghadirkan sebuah ajang penghargaan bernama Academy Awards of Merit dalam 12 kategori.

Baca juga: 5 Artis Nominasi Oscar dengan Pendapatan Tertinggi, Ada Chadwick Boseman

Academy Awards pertama menilai film-film yang tayang dalam periode 1 Agustus 1927 hingga 31 Juli 1928. Acara tersebut digelar pada 16 Mei 1929 di Hotel Hollywood Roosevelt.

Pada awalnya, AMPAS membagikan daftar pemenang kepada media lebih dulu, dengan catatan tidak mempublikasikannya sebelum malam puncak.

Namun pada tahun 1939 Los Angeles Times melanggar perjanjian tersebut sehingga memunculkan permasalahan besar di industri film.

Sejak saat itu, AMPAS akhirnya merahasiakan nama pemenang sampai diumumkan.

Baca juga: Tamu Undangan Oscar 2021 Tak Akan Gunakan Masker Selama Penayangan Berlangsung

Academy Award merupakan sebuah tontonan yang awalnya hanya disaksikan oleh masyarakat Amerika sejak tahun 1953.

Dengan perkembangan zaman yang pesat, Academy Award akhirnya disiarkan secara internasional sejak tahun 1969.

Oscar seketika menjadi sebuah ajang penghargaan tahunan yang ditonton jutaan orang di seluruh dunia.

Baca juga: Joaquin Phoenix hingga Bong Joon Ho Ramaikan Presenter Oscar Tahun ini

2. Patung Oscar

Desain pertama piala pemenang Academy Award berupa seorang ksatria berdiri di atas gulungan film dan memegang pedang. Desain itu merupakan karya art director dari Metro-Goldwyn-Mayer (MGM), Cedric Gibbons.

Seorang pemahat bernama George Stanley kemudian ditugaskan membuat patung tersebut berdasarkan desain dari Gibbons.

Baca juga: Aktris Korea Youn Yuh Jung Dipastikan ke AS Hadiri Oscar 2021

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Natasha Rizky Akui Banyak tolak Tawaran Main Film dan Sinetron

Natasha Rizky Akui Banyak tolak Tawaran Main Film dan Sinetron

Seleb
Leon Dozan Ungkap Kronologi Betharia Sonata Terserang Stroke Saat Acara Ultah Nia Daniaty

Leon Dozan Ungkap Kronologi Betharia Sonata Terserang Stroke Saat Acara Ultah Nia Daniaty

Seleb
Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Ada Jokowi hingga Para Jebolan Indonesian Idol

Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Ada Jokowi hingga Para Jebolan Indonesian Idol

Musik
3 Fakta Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez karena Kasus Narkoba

3 Fakta Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez karena Kasus Narkoba

Seleb
5 Fakta Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian, Mahar yang Diberikan dan Deretan Bridesmaid

5 Fakta Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian, Mahar yang Diberikan dan Deretan Bridesmaid

Seleb
Asila Maisa Rilis Lagu 'Menanti Waktu' Ciptaan Rizky Billar

Asila Maisa Rilis Lagu "Menanti Waktu" Ciptaan Rizky Billar

Musik
Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Musik
Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Seleb
Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Seleb
Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Film
Polisi Sita Ganja Saat Tangkap Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Sita Ganja Saat Tangkap Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Seleb
Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Seleb
Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com