Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Film Aksi yang Wajib Masuk Daftar Tontonan Tahun Ini

Kompas.com - 19/04/2021, 16:16 WIB
Mutiara Hening Pratiwi,
Biru Cahya Imanda

Tim Redaksi

Sumber IMDb

JAKARTA, KOMPAS.com - Lima film bergenre aksi berikut siap tayang di bioskop dan sejumlah platform streaming pada 2021.

Memasuki satu tahun masa pandemi, industri perfilman perlahan mulai bangkit demi menghadirkan tontonan menarik bagi penggemar setianya.

Selain dimulainya kembali proses produksi, beberapa film yang sempat tertunda penayangannya juga siap rilis pada tahun ini.

Berikut adalah lima film bergenre aksi yang tak hanya menampilkan deretan nama besar Hollywood, tapi juga jalan cerita yang sangat menarik.

Baca juga: Pemerintah Kaji Usulan Stimulus Bagi Industri Film

1. Those Who Wish Me Dead - Tayang 14 Mei 2021

Those Who Wish Me Dead menjadi film aksi terbaru yang dibintangi Angelina Jolie setelah The Tourist.

Film garapan sutradara Taylor Sheridan ini bercerita tentang seorang anak bernama Connor Casserly (Finn Little) yang melarikan diri dari pembunuh bayaran.

Saat memasuki area hutan, Connor bertemu dengan petugas pemadam kebakaran bernama Hannah Faber (Angelina Jolie).

Baca juga: Angelina Jolie Jual Lukisan Winston Churchill Seharga Rp 164 Miliar

Iba melihat keadaan Connor, Hannah pun memperbolehkan anak itu untuk bersembunyi di markasnya.

Sayangnya, tindakan Hannah justru membuatnya ikut menjadi incaran Patrick (Nicholas Hoult) dan Jack Blackwell (Aiden Gillen).

2. Army of the Dead - Tayang 21 Mei 2021

Las Vegas dilanda wabah mengerikan yang menyebabkan orang-orang berubah menjadi mayat hidup yang kelaparan.

Peristiwa ini terjadi sesaat setelah pangkalan militer Area 51 melepas virus yang mereka kembangkan di Nevada.

Baca juga: Film Army of The Dead Karya Zack Snyder Rilis Trailer Perdana

Selain menelan ratusan korban jiwa, banyak pengusaha kasino yang harus merelakan bisnis mereka hancur.

Di tengah situasi yang kian memburuk, tentara bayaran Scott Ward (Dave Bautista) menerima sebuah misi.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Seleb
Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com