Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yuk, Kenalan dengan 7 Karakter Keren dalam Attack on Titan

Kompas.com - 26/01/2021, 13:38 WIB
Melvina Tionardus,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Serial anime Attack On Titan episode 7 sempat menjadi perbincangan karena tokoh Armin Arlert yang baru muncul lagi.

Perubahan Armin menjadi Titan membuat banyak warganet bersorak. Perang besar yang melibatkan pihak Paradis dan Marley pun meledak.

Yuk, simak tujuh karakter yang wajib dikenali dalam menikmati Attack on Titan, termasuk karakter Armin.

Karakter Eren Jaeger dalam serial animasi Attack on TitanIMDb Karakter Eren Jaeger dalam serial animasi Attack on Titan

1. Eren Jaeger

Eren Jaeger punya masa lalu yang sulit. Ia kehilangan ibunya yang dimakan oleh Titan sehingga meninggalkan trauma dan dendam besar.

Setelahnya, Eren mengetahui fakta mengejutkan tentang Titan, termasuk sejarah mengenai kekaisaran Marley dan Eldia.

Eren mendapat kemampuan untuk berubah menjadi Titan setelah disuntikkan Grisha dengan formula Pure Titan.

Baca juga: 5 Hal Tak Masuk Akal Tentang Karakter Sasha di Attack On Titan

Karakter Mikasa Ackerman di Attack on TitanIMDb Karakter Mikasa Ackerman di Attack on Titan

2. Mikasa Ackerman

Orangtuanya yang tewas terbunuh membuat Mikasa dirawat oleh keluarga Jaeger.

Kematian orangtuanya juga membuat Mikasa berubah menjadi sosok yang dingin.

Namun, Mikasa sebetulnya sosok yang penyayang dan peduli terhadap orang di sekitarnya, termasuk kepada Eren dan Armin.

Mikasa justru tumbuh menjadi pribadi yang tidak lemah. Instruktur militer Keith Shadis mengakui bahwa Mikasa merupakan tentara yang kuat dan jenius.

Karakter Levi Ackerman di serial anime Attack on Titan. Levi dikenal sebagai orang yang cuek dan dinginIMDb Karakter Levi Ackerman di serial anime Attack on Titan. Levi dikenal sebagai orang yang cuek dan dingin

3. Levi Ackerman

Levi Ackerman dikenal sebagai orang yang cuek dan dingin. Namun, sikapnya berubah ketika bergabung dengan Scout Regiment dan mulai menghormati Erwin Smith.

Sebelum bergabung dengan Scout Regiment, Levi Ackerman sudah dikenal akan kekuatannya.

Kekuatan Levi terlihat ketika ia mampu mengalahkan Female Titan dan Zeke Jeager dalam wujud Beast Titan.

Levi juga punya teknik tersendiri dengan pedangnya ketika mengalahkan Titan, yang kemungkinan dipelajari saat dalam asuhan Kenny Ackerman.

Baca juga: Musim Finale Attack on Titan, Kemunculan Pertama Armin Arlert

Armin Arlert merupakan anggota 104th Training Corps dengan tingkat kecerdasan yang tinggi dan jenius dalam menyusun strategiIMDb Armin Arlert merupakan anggota 104th Training Corps dengan tingkat kecerdasan yang tinggi dan jenius dalam menyusun strategi

4. Armin Arlert

Armin merupakan teman Eren dan Mikasa sejak kecil yang sama-sama memiliki masa kecil yang kelam.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Seleb
Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Film
Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini 'Dibully' Kelewatan

Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini "Dibully" Kelewatan

Film
Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Seleb
Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film
Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Film
Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

K-Wave
Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Seleb
All-4-One Gelar Konser di Jakarta, Gaet Christian Bautista Jadi Openic Act

All-4-One Gelar Konser di Jakarta, Gaet Christian Bautista Jadi Openic Act

Musik
Bakal Tanggung Biaya Lahiran Mpok Alpa, Raffi Ahmad: Terserah Rumah Sakitnya Mau di Mana, yang Penting Sehat

Bakal Tanggung Biaya Lahiran Mpok Alpa, Raffi Ahmad: Terserah Rumah Sakitnya Mau di Mana, yang Penting Sehat

Seleb
Ada Adzam dan Bintang di Pernikahan Rizky Febian, Sikap Putri Delina Banjir Pujian

Ada Adzam dan Bintang di Pernikahan Rizky Febian, Sikap Putri Delina Banjir Pujian

Seleb
Lirik Lagu No Shade At Pitti, Lagu Baru dari The Chainsmokers

Lirik Lagu No Shade At Pitti, Lagu Baru dari The Chainsmokers

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com