Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Film My Way, Kisah Nyata Pria Korea yang Jadi Tentara Jepang

Kompas.com - 23/01/2021, 20:28 WIB
Melvina Tionardus,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

Rating IMDB

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebuah film berlatar tentang peperangan, My Way, tayang di Trans7 Sabtu (23/1/2021) pukul 22.30 WIB.

Kisah My Way didasarkan pada kisah nyata pria Korea bernama Yang Kyung Jong.

Wilayah Korea pada 1928 diduduki oleh Jepang.

Kim Jun Shik (Jang Dong gun) bersama ayah dan adik perempuannya bekerja untuk seorang pejabat Jepang.

Baca juga: Sinopsis Die Hard with a Vengeance, Aksi Brutal Bruce Willis Menghadapi Teroris

Suatu hari, sang pejabat kedatangan cucunya dari Jepang, Tatsuo Hasegawa (Joe Odagiri).

Tatsuo dan Kim Jun Shik sama-sama tertarik pada olahraga lari.

Semakin dewasa, mereka saling menjadi kompetitor.

Dalam suatu pertandingan, Kim Jun Shik menang lari dari Tatsuo.

Baca juga: Sinopsis Escobar: Paradise Lost, Ketika Cinta Dihadapkan dengan Kartel Narkoba

Namun, kekalahan Tatsuo membuat malu Jepang sehingga Kim Jun Shik ikut tanding berikutnya.

Kim Jun Sik lalu beralih menjadi penarik becak.

Suatu ketika Kim diperbolehkan lagi untuk ikut tanding, akan tetapi ia lagi-lagi dicurangi pihak Jepang.

Penonton pria mengamuk lalu terjadi keributan.

Baca juga: Sinopsis The Lady and the Dale, Serial Dokumenter Pencipta Mobil Roda Tiga

Semua yang ketahuan ikut rusuh dipaksa menjadi tentara pembela Jepang, termasuk Kim.

Tatsuo saat itu juga telah menjadi panglima perang.

Di sisi lain, Rusia telah memasuki wilayah kekuasaan Jepang di China dan akhirnya membuat Jepang kalah.

Semua tentara Jepang pun menjadi tentara Rusia.

Inilah awal mula Kim Jun Shink dan Tatsuo dibawa ke Rusia hingga perang dengan Jerman, AS, bahkan Perancis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Asila Maisa Rilis Lagu 'Menanti Waktu' Ciptaan Rizky Billar

Asila Maisa Rilis Lagu "Menanti Waktu" Ciptaan Rizky Billar

Musik
Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Musik
Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Seleb
Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Seleb
Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Film
Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Seleb
Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Seleb
Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Film
Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Film
Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Seleb
Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

K-Wave
Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com