Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Denny Cagur Mau Bentuk Grup Lawak dengan Narji

Kompas.com - 04/10/2020, 16:17 WIB
Revi C. Rantung,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Komedian Denny Cagur menceritakan awal terbentuknya grup lawak Cagur pada 1997 lalu.

Melalui Denny Cagur TV, pemilik nama asli Denny Wahyudi ini awalnya melihat kompetisi lawak yang disiarkan di salah satu stasiun televisi swasta.

Dalam benak Denny Cagur saat itu langsung berkeinginan membentuk grup lawak dengan Narji.

Denny juga memiliki alasan tersendiri mengajak Narji membentuk Cagur.

"Tahun 1997 ada pengumuman di RCTI, gue waktu itu nyari Narji, Narji juga kebetulan nyari gue. Kita jodoh ketemu, gue pengin bikin grup lawak sama dia, dan Narji nyariin gue udah bawa brosur," kata Denny Cagur dikutip Kompas.com, Minggu (4/10/2020).

Baca juga: Denny Cerita Formasi Awal Cagur, Sempat Terpikir Ada Personel Wanita

"Nah pas gue ketemu Narji (nanya) 'siapa ya satu lagi'. Di otak gue waktu terbesit Narji karena tiap cela-celaan gue ama Narji sahut-sahutan," kata Denny Cagur lagi.

Sempat berpikir mencari personel lawak wanita, akan tetapi hal itu tidak terwujud.

Akhirnya, Denny dan Narji mengajak Sapto yang juga teman kuliah mereka.

Kemudian, terbentuklah Cagur dan mulai membuat materi pertama untuk keperluan lomba di salah satu televisi swasta nasional tersebut.

Baca juga: Selama di Penjara, Vicky Prasetyo Sebut Bantuan dari Ruben Onsu hingga Denny Cagur

Yang menarik, setiap materi yang disajikan Cagur memiliki tema soal politik.

Halaman:

Terkini Lainnya

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Seleb
Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Seleb
Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Film
Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Seleb
Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Seleb
Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Film
Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Film
Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Seleb
Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

K-Wave
Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Seleb
Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar Masih Sempat Live TikTok sampai Tengah Malam

Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar Masih Sempat Live TikTok sampai Tengah Malam

Seleb
Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar dan OM PMR Sudah Jadwalkan Reuni Perdana

Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar dan OM PMR Sudah Jadwalkan Reuni Perdana

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com