Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ridwan Kamil Mengenang Glenn Fredly: You are Gone Too Soon

Kompas.com - 09/04/2020, 06:44 WIB
Rintan Puspita Sari,
Kurnia Sari Aziza

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, turut menyampaikan ucapan rasa duka cita atas meninggalnya penyanyi Glenn Fredly, Rabu (8/4/2020).

Melalui akun Instagram resminya @ridwankamil, orang nomor satu di Jawa Barat itu mengenang sosok Glenn.

Ridwan Kamil mengunggah video singkat hitam putih yang memperlihatkan sedang berjabat tangan dengan Glenn. 

Baca juga: Selamat Jalan, Glenn Fredly...

"Di tengah suasana saat ini yang begitu sulit bagi kita semua, kita turut berduka cita atas berpulangnya musisi kebanggaan tanah air, Glenn Fredly," tulis Ridwan Kamil seperti dikutip Kompas.com, Kamis (9/4/2020).

Di matanya, Glenn adalah sosok yang selalu aktif menyampaikan pesan kemanusiaan dan persatuan.

Selain itu, karya musiknya akan selalu menjadi inspirasi bagi banyak orang.

Baca juga: Berduka, Eva Celia Unggah Pesan dari Glenn Fredly

"You are gone too soon. Selamat jalan dalam damai Glenn Fredly, doa terbaik dari kami semua," tulisnya di akhir kata.

Glenn Fredly meninggal dunia di Rumah Sakit Setia Mitra, Jakarta Selatan, Rabu (8/4/2020), karena penyakit meningitis.

Glenn meninggalkan istri, Mutia Ayu, dan buah hati mereka yang masih berusia 40 hari. 

Baca juga: Armand Maulana: Glenn Fredly Sudah Saya Anggap Adik Sendiri

Menurut rencana, Glenn Fredly akan dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan, Kamis (9/4/2020). 

Pihak keluarga mengimbau pelayat tidak datang ke pemakaman karena tengah terjadi wabah virus corona. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

K-Wave
Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Film
Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Seleb
Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Film
Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan 'Kue Ape' dan 'Enak' dalam Fancon

Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan "Kue Ape" dan "Enak" dalam Fancon

K-Wave
Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Seleb
Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Musik
Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com