Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klarifikasi Iis Dahlia soal Suami dan Harley Selundupan di Pesawat Garuda

Kompas.com - 10/12/2019, 09:14 WIB
Revi C. Rantung,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Nama pedangdut Iis Dahlia belakangan menyita perhatian publik lantaran profesi suaminya, Satrio Dewandono, sebagai pilot di maskapai Garuda Indonesia.

Banyak yang menduga suaminya adalah pikot yang membawa pesawat Garuda Indonesia yang terbang dari Perancis menuju Jakarta.

Pesawat itu disebut-sebut mengangkut barang selundupan berupa motor Harley Davidson serta sepeda brompton yang dikaitkan dengan mantan Dirut Garuda Indonesia, Ari Askhara.

Baca juga: 4 Fakta Tentang Iis Dahlia yang Kehilangan Rp 225 Juta di London

Saat ini, Ari Askhara telah dicopot oleh Menteri BUMN Erick Thohir lantaran dugaan penyelundupan itu.

Kini, Iis Dahlia buka suara tentang kabar yang membayangi sang suami.

1. Jawab lewat media sosial

Iis Dahlia akhirnya buka suara mengenai kabar bahwa suaminya adalah pilot yang menerbangkan pesawat Garuda Indonesia dari Toulouse, Perancis, ke Jakarta, pada 1 Desember 2019.

Namun, Iis Dahlia hanya buka suara melalui media sosial, yakni lewat tulisan panjang di fitur Instagram Story miliknya.

Baca juga: Hanya Ditemani Devano Saat Launching Album, Iis Dahlia Menangis

Dari Instagram Story yang ia buat, Iis Dahlia diketahui tengah berada di luar negeri.

2. Akui itu adalah Suaminya, tapi...

Iis Dahlia pun membenarkan bahwa pilot pesawat Garuda tersebut benar adalah suaminya.

"Banyak media yang bertanya kepada saya apakah betul suami saya yang membawa pesawat yang dari Toulouse ke Jakarta. Jawabannya iya. Dia salah satu crew yang aktif," tulis Iis Dahlia.

Baca juga: Iis Dahlia Ingin Putrinya Hidup Hemat di London

3. Tak tahu menahu

Namun, Iis kembali menegaskan bahwa dia dan suami tak tahu-menahu soal barang selundupan itu.

Iis menginformasikan agar media atau siapa pun langsung bertanya pada pihak Garuda Indonesia soal masalah yang ramai belakangan ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Asila Maisa Rilis Lagu 'Menanti Waktu' Ciptaan Rizky Billar

Asila Maisa Rilis Lagu "Menanti Waktu" Ciptaan Rizky Billar

Musik
Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Ravel Entertaiment Unggah Video BMTH, Sinyal Datangkan Kembali Oliver Sykes dkk ke Jakarta

Musik
Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Seleb
Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Seleb
Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Film
Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Seleb
Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Seleb
Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Film
Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Film
Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Seleb
Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

K-Wave
Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com