Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Scream Tumbangkan Dominasi Spider-Man: No Way Home di Puncak Box Office

Dilansir The Hollywood Reporter, Senin (17/1/2022), pada akhir pekan selama empat hari tayang, Scream diproyeksi mendapatkan pendapatan kotor 35 juta dollar AS (Rp 499,6 miliar).

Ini langkah yang baik untuk menghidupkan kembali franchise Slasher klasik untuk Paramount dan Spyglass.

Pendapatan kotor Scream dari tiga hari akhir pekan diperkirakan mencapai 30,6 juta dollar AS atau sekitar Rp 436,9 miliar. Sebuah angka yang normal mengingat lonjakan Omicron dan kasus lain Covid-19.

Di luar Amerika, Scream meraup 18 juta dollar AS (Rp 257 miliar) di 50 wilayah, dengan Inggris menjadi penyumbang terbesar.

Target penonton Scream adalah kaum muda, dengan persentase laki-laki yang mendominasi pembeli tiket, meskipun banyak juga perempuan (53 persen berbanding 47 persen).

Lebih lanjut, sebanyak 67 persen dari semua pembeli tiket berusia antara 18 dan 34 tahun.

Film Scream pada tahun ini berhasil memperkenalkan cerita horor mereka. Apalagi cerita tersebut diminati oleh para generasi baru.

Film Scream berkisah tentang seorang pembunuh bertopeng yang mengejar sekelompok remaja yang mencoba mempelajari kota tersebut.

Film Scream 2022 disutradarai oleh Matt Bettinello-Olpin dan Tyler Gillett. Kemudian film ini dibintangi oleh Courteney Cox, Neve Campbell, Marley Shelton, David Arquette, Skeet Ulrich, Heather Matarazzo dan Roger L.

Sebagaimana diketahui, Spider-Man: No Way Home telah berada di puncak Box Office sejak akhir tahun 2021 kemarin.

Dengan perkiraan pendapatan empat hari sebesar 26 juta dolar AS, termasuk 20,8 juta dolar AS untuk tiga hari.

https://www.kompas.com/hype/read/2022/01/17/210001866/scream-tumbangkan-dominasi-spider-man-no-way-home-di-puncak-box-office

Terkini Lainnya

Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Musik
Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

K-Wave
Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

K-Wave
Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Entertainment
Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

K-Wave
Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

K-Wave
Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Film
Midnight Romance In Hagwon Tayang Perdana dengan Rating Kuat

Midnight Romance In Hagwon Tayang Perdana dengan Rating Kuat

K-Wave
Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

K-Wave
5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

K-Wave
Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke