Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis Dopesick, Perusahaan Farmasi Penyebab Kecanduan Obat-obatan

JAKARTA, KOMPAS.com - Dopesick, serial asal Amerika Serikat, dapat disaksikan mulai 13 Oktober 2021 di layanan streaming Hulu. 

Mini series ini dibintangi sejumlah aktor kenamaan seperti Michael Keaton, Peter Sarsgaard, Michael Stuhlbarg hingga Will Poulter.

Bergenre drama, serial ini dibuat berdasarkan novel Dopesick: Dealers, Doctors and the Drug Company that Addicted America karya Beth Macy

Dopesick bercerita tentang perusahaan farmasi yang menimbulkan bencana kecanduan obat-obatan di Amerika Serikat. 

Kisah bermula ketika Dr. Samuel Finnix (Michael Keaton) meresepkan suatu obat bernama OxyContin kepada seorang pasien.

Meskipun ragu pada awalnya, perwakilan perusahaan farmasi Purdue mengatakan bahwa OxyContin tidak mengakibatkan kecanduan. 

Mendengar perkataan perwakilan farmasi, Dr. Samuel menyarankan pasiennya untuk mengonsumsi obat tersebut sebanyak dua pil dalam sehari. 

Namun, obat tersebut tenyata sangat adiktif hingga membuat angka ketergantungan, overdosis, kejahatan meningkat. 

Bencana tersebut membuat Dr. Samuel mengetahui bahwa perusahaan farmasi Purdue telah menutupi kebenaran tentang OxyContin. 

Saksikan serial Dopesick yang akan segera tayang pada 13 Oktober 2021 di Hulu.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/09/21/120546466/sinopsis-dopesick-perusahaan-farmasi-penyebab-kecanduan-obat-obatan

Terkini Lainnya

Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Seleb
Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Seleb
Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Film
Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Musik
5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

Musik
Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Musik
Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Film
Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Seleb
RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

K-Wave
Angga Puradiredja: Can Machines Fall In Love? adalah Album Terbaik MALIQ & D’Essentials

Angga Puradiredja: Can Machines Fall In Love? adalah Album Terbaik MALIQ & D’Essentials

Musik
Angga Puradiredja Bocorkan Rahasia di Balik Lagu-lagu MALIQ & D’essentials yang Selalu Populer

Angga Puradiredja Bocorkan Rahasia di Balik Lagu-lagu MALIQ & D’essentials yang Selalu Populer

Musik
Angga Ungkap Rahasia Maliq & D'essentials Tetap Kompak Selama 22 Tahun

Angga Ungkap Rahasia Maliq & D'essentials Tetap Kompak Selama 22 Tahun

Musik
Rendy Kjaernett Kini Kuliah Jurusan Teologi

Rendy Kjaernett Kini Kuliah Jurusan Teologi

Seleb
Berangkat dari Keresahan sebagai Ayah, Eko Patrio Produseri Serial Love Daddy

Berangkat dari Keresahan sebagai Ayah, Eko Patrio Produseri Serial Love Daddy

Film
Cerita Mira Lesmana Tawari Nicholas Saputra Jadi Produser Film Rangga & Cinta

Cerita Mira Lesmana Tawari Nicholas Saputra Jadi Produser Film Rangga & Cinta

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke