Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis Zombie Detective episode 14, Menemukan Pembunuh So Ri

JAKARTA, KOMPAS.com - Drama Korea Zombie Detective episode 14 tayang hari in, Kamis (16/9/2021) di NET TV pukul 19.00 WIB.

Di episode sebelumnya, Seon Ji (Park Ji Hyun) dan Moo Young (Choi Jin Hyuk) menemukan Hyeong Cheol mencuri pemantik di kantor detektif.

Seong Rok (Tae Hang Ho) pun mulai curiga pada Moo Young dan mengikutinya.

Pada Zombie Detective episode 14, Seon Ji dan Moo Young terus menelusuri dalang di balik kematian So Ri.

Di lain tempat, Hyeong Cheol berusaha menggali tanah untuk mencari mayat yang ia kubur, tetapi tak berhasil.

Hyeong Cheol datang ke kantor detektif dan meminta Moo Young untuk mencari orang yang sudah sudah meninggal.

Setelah kedatangan Hyeong Cheol, Seon Ji dan Moo Young tau bahwa Seong Rok menyadap kantor detektif.

Seong Rok mengabarkan bahwa Hyeong Cheol seorang mantan pemain bisbol dan dicurigai sebagai pembunuh So Ri.

Apakah Hyeong Cheol adalah pembunuh So Ri?

Saksikan serial drama Korea Zombie Detective episode 14 di NET TV pukul 19.00 WIB.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/09/16/090033766/sinopsis-zombie-detective-episode-14-menemukan-pembunuh-so-ri

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke