Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Semakin Banyak Selebritas Indonesia, Ini 4 Fakta di Balik Times Square New York

Dari Weird Genius, Rich Brian, Raisa, hingga terakhir Raffi Ahmad pernah merasakan kebanggaan melihat wajah mereka di salah satu titik iklan bergengsi di New York, Amerika Serikat.

Sebenarnya apa sih Times Square New York? Dirangkum dari berbagai sumber, berikut lima fakta Times Square yang patut diketahui.

Letak dan julukan

Times Square merupakan persimpangan komersial Broadway dan Seventh Avenue yang menjadi tujuan wisata, pusat hiburan kota New York.

Persimpangan yang menjadi salah satu kawasan pejalan kaki tersibuk di dunia ini juga mendapat beberapa sebutan, seperti 'persimpangan dunia', 'pusat alam semesta', dan 'jantung dunia'.

Cara pemasangan dan lokasi iklan

Layar billboard yang ada di Times Square bisa disewa, baik untuk kepentingan perorangan maupun perusahaan.

Pemesanan bisa dilakukan melalui situs web BigSignMessage.com. Di sana akan tersedia berbagai pilihan layar berbeda dan paket, baik untuk lamaran maupun pengumuman.

Bentuk layarnya juga beragam dan ada di berbagai gedung, seperti ABC Supersign yang berbentuk seperti pita.

Hingga Times Square Spectacular di 1540 Broadway. Layar ini yang kemarin digunakan MS Glow untuk menampilkan iklan produk mereka dengan brand ambassador Marchel Widianto dan Babe Cabiita hingga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Biaya pemasangan iklan

Dikutip dari situs web Investopedia tahun 2020, biaya pemasangan iklan di Times Square sekitar 1,1 juta dollar AS (sekitar Rp 15,7 miliar) dan 4 juta dollar AS (sekitar Rp 57,1 miliar) setahun.

Sedangkan untuk harian mulai dari sekitar 5.000 dollar AS atau sekitar Rp 71,3 juta hingga 50.000 dollar AS atau sekitar Rp 713,9 juta.

Untuk per bulannya bisa mencapai 3 juta dollar atau sekitar Rp 42,8 miliar untuk billboard terbesar di Times Square.

Penembakan

Pada tahun 2021, pernah terjadi insiden penembakan di Times Square.

Penembakan pertama terjadi pada 8 Mei 2021, di mana dua orang wanita dan seorang balita ditembak di sana.

Sementara itu, penembakan kedua terjadi di bulan Juni 2021 yang melukai seorang pejalan kaki berusia 21 tahun.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/09/01/110730866/semakin-banyak-selebritas-indonesia-ini-4-fakta-di-balik-times-square-new

Terkini Lainnya

Pernah 2 Tahun Tak Dapat Iklan gara-gara 1 Orang, Prilly Latuconsina: Aku Nangis ke Orangnya

Pernah 2 Tahun Tak Dapat Iklan gara-gara 1 Orang, Prilly Latuconsina: Aku Nangis ke Orangnya

Seleb
Agensi Byeon Woo Seok Minta Penggemar Jaga Keselamatan dan Privasi Artisnya

Agensi Byeon Woo Seok Minta Penggemar Jaga Keselamatan dan Privasi Artisnya

K-Wave
Kasus Vina Cirebon Disorot Kembali Usai Filmnya Tayang, Anggy Umbara: Ya Banyak Hikmahnya

Kasus Vina Cirebon Disorot Kembali Usai Filmnya Tayang, Anggy Umbara: Ya Banyak Hikmahnya

Seleb
Jon Bon Jovi Mengonfirmasi Putranya dan Millie Bobby Brown Resmi Menikah

Jon Bon Jovi Mengonfirmasi Putranya dan Millie Bobby Brown Resmi Menikah

Seleb
Pemeran Pencuri di Home Alone Mengaku Ditraktir Minum Donald Trump sampai Rp 113 Juta Saat Syuting Bareng

Pemeran Pencuri di Home Alone Mengaku Ditraktir Minum Donald Trump sampai Rp 113 Juta Saat Syuting Bareng

Film
Tiba-tiba Ada di Mal Jakarta, Taeyeon SNSD Semringah Sapa Penggemar

Tiba-tiba Ada di Mal Jakarta, Taeyeon SNSD Semringah Sapa Penggemar

Seleb
Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Seleb
Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Seleb
Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Film
Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Musik
5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

Musik
Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Musik
Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Film
Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Seleb
RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke