Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pameran Tanaman Hias Terbesar di Indonesia Segera Hadir

Kompas.com - 02/08/2023, 18:40 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi tanaman hias di pot gantung.SHUTTERSTOCK/SVIATLANALAZA Ilustrasi tanaman hias di pot gantung.

Penyelenggaraan FLOII dilaksanakan oleh PT Fasen Creative Quality yang bekerja sama dengan Pencinta Florikultura Indonesia (PFI) bersama dengan asosiasi Indonesian Aroid Society, organisasi yang terbentuk sebagai wadah penyampaian informasi mengenai perkembangan industri tanaman hias di Indonesia.

FLOII Expo 2023 juga didukung oleh berbagai asosiasi tanaman hias, salah satunya dari Indonesian Aroid Society (IAS). IAS turut hadir mengenalkan tanaman-tanaman jenis aroid kepada para pengunjung.

IAS kembali berpartisipasi di ajang FLOII tahun bekerja sama dengan PFI sebagai bentuk dukungan untuk mengembangkan industri tanaman hias di Indonesia.

Kami siap berkolaborasi untuk memberikan edukasi bahkan hiburan bagi para pecinta tanaman hias dan masyarakat umum, ujar Agustinus Gunawan Sri Hutomo dari Indonesian Aroid Society.

Baca juga: 5 Tanaman Hias yang Tahan Kelembapan, Aglonema hingga Anggrek

FLOII juga menghadirkan ragam acara dan kegiatan, seperti pameran, kontes tanaman, talk show, workshop, dan program-program lainnya. FLOII dapat diikuti oleh pemelihara dan penjualan produk tanaman, penjual produk layanan lanskap dan taman, dan penjual pembibitan sebagai peserta pameran.

FLOII dibuka untuk umum dan terbuka semua penggiat dan penggemar tanaman hias, peneliti, kolektor, holtikulturis, dan masyarakat pada umumnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

Do it your self
Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com