Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/08/2022, 12:25 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketika memelihara kucing, setiap cat owner pasti memiliki cara dan sikap tersendiri dalam merawat kucingnya.

Oleh sebab itu, sebuah penelitian dilakukan oleh para ahli untuk menentukan tipe-tipe pemilik kucing.

Menurut sebuah studi oleh University of Exeter, pemilik kucing terbagi dalam lima kategori dalam hal sikap mereka terhadap perilaku kucing peliharaannya.

Baca juga: Apakah Boleh Kucing Minum dari Mangkuk Kloset?

Sebuah tim peneliti mensurvei 56 pemilik kucing dari daerah pedesaan Inggris, seperti Inggris barat daya, serta daerah perkotaan seperti Bristol dan Manchester.

Para peneliti ingin memahami bagaimana pemilik kucing memandang kucing mereka dan cara terbaik untuk mengurusnya.

Dilansir dari The Huffington Post, Selasa (30/8/2022), berikut ini adalah lima tipe pemilik kucing.

Beri perhatian ekstra pada kucing yang tengah hamil agar emosinya menjadi stabil.Unsplash/Paul Hanaoka Beri perhatian ekstra pada kucing yang tengah hamil agar emosinya menjadi stabil.
Conscientious caretaker
(pengasuh yang teliti)

Pemilik kucing tipe conscientious caretaker menyadari bahwa mereka memiliki tanggung jawab untuk memahami dampak kucing peliharaannya terhadap satwa liar.

Dalam hal ini kucing harus punya akses keluar rumah, tetapi tetap dipelihara di dalam ruangan untuk mengontrol aktivitasnya.

Baca juga: Refal Hady dan Dikta Ungkap Cara Bonding dengan Kucing Peliharaan

Freedom defender (pembela kebebasan)

Pemilik kucing dengan tipe freedom defender memilih pendekatan yang lebih "bebas" untuk memiliki hewan peliharaan, menurut para peneliti.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tips Memilih Karpet Berdasarkan Jenis Lantai

Tips Memilih Karpet Berdasarkan Jenis Lantai

Decor
5 Tips Memilih Lampu untuk Kamar Mandi

5 Tips Memilih Lampu untuk Kamar Mandi

Housing
5 Ide Dekorasi Kamar Mandi Tamu agar Lebih Menarik

5 Ide Dekorasi Kamar Mandi Tamu agar Lebih Menarik

Decor
5 Tips Membeli Furnitur di Toko Online

5 Tips Membeli Furnitur di Toko Online

Home Appliances
Mudah, Begini Cara Mengecat Lantai Ubin

Mudah, Begini Cara Mengecat Lantai Ubin

Do it your self
Pengembang Rumah Ningrat Fokus Garap Pasar Rumah Subsidi Berkualitas

Pengembang Rumah Ningrat Fokus Garap Pasar Rumah Subsidi Berkualitas

Housing
Ide Merenovasi Kamar Mandi Utama agar Lebih Fungsional dan Estetik

Ide Merenovasi Kamar Mandi Utama agar Lebih Fungsional dan Estetik

Housing
6 Ide Dekorasi Rak Penyimpanan di Rumah agar Terlihat Cantik

6 Ide Dekorasi Rak Penyimpanan di Rumah agar Terlihat Cantik

Decor
10 Tugas Membersihkan Rumah yang Wajib Dilakukan Setiap Minggu

10 Tugas Membersihkan Rumah yang Wajib Dilakukan Setiap Minggu

Housing
Cara Membersihkan Peralatan Masak Silikon agar Tahan Lama

Cara Membersihkan Peralatan Masak Silikon agar Tahan Lama

Home Appliances
6 Cara Membasmi Ngengat Pakaian

6 Cara Membasmi Ngengat Pakaian

Housing
5 Tanaman Dalam Ruangan yang Membuat Rumah Wangi Sepanjang Hari

5 Tanaman Dalam Ruangan yang Membuat Rumah Wangi Sepanjang Hari

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Darah dari Kasur

Cara Menghilangkan Noda Darah dari Kasur

Do it your self
5 Item Dekorasi yang Tak Lekang oleh Zaman

5 Item Dekorasi yang Tak Lekang oleh Zaman

Decor
6 Tips Menata Ruang Cuci Baju Berukuran Kecil

6 Tips Menata Ruang Cuci Baju Berukuran Kecil

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com