Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Langkah Mudah Mengatasi Kipas Angin yang Tak Mau Menyala

Kompas.com - 27/02/2022, 12:38 WIB
Lolita Valda Claudia

Penulis

Saat sekring meleleh, sambungan terputus dan aliran listrik ke kipas terputus. Periksa kabel dan bagian dalam kipas untuk mengatasi masalah ini. Jika kamu menemukan bahwa sekring putus, kamu harus memesan pengganti agar kipas berfungsi kembali.

Baca juga: Kipas Angin Gantung Harus Rutin Dibersihkan, Begini Caranya

Langkah 5: Ganti kabel

Beberapa masalah kipas tidak menyala disebabkan oleh kabel yang rusak ataupun terbuka. Kabel sangat rentan robek baik karena lilitan ataupun digigit oleh hewan peliharaan.

Jika kabel sudah rusak sebaiknya beli dan ganti dengan kabel yang baru. Pastikan untuk memilih kabel yang tepat sesuai dengan yang dibutuhkan kipas angin.

Baca juga: 5 Cara Membersihkan Kipas Angin Tanpa Harus Dibongkar

Langkah 6: Bersihkan kipas angin

Terkadang kipas pada kipas angin dapat tersangkut kotoran ataupun debu yang menumpuk. Gunakan vacuum cleaner, kuas kecil atau kompresor udara untuk membersihkan celah kipas angin.

Lepaskan semua bagian kipas angin agar tidak ada kotoran yang masih tersisa, pastikan kipas angin dalam keadaan mati saat akan melepas komponen kipas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com