Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/05/2021, 04:03 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Treehugger

JAKARTA, KOMPAS.com - Meletakkan bunga di dalam ruangan, tak hanya menjadikan ruangan semakin asri saja, namun bunga yang memiliki beragam warna dapat menjadi tambahan dekorasi yang menarik di dalam ruangan.

Tanaman berbunga yang indah dapat menambahkan warna pada ruangan mana pun.

Adapun dilansir dari Treehugger, Rabu (5/5/2021), tanaman telah terbukti dapat mengurangi stres, meningkatkan suasana hati, serta kreativitas.

Baca juga: 5 Cara Merawat Bunga Geranium di Dalam Pot

Tertarik untuk meletakkan bunga di dalam ruangan? Berikut beberapa pilihan bunga yang dapat mengubah suasana ruangan semakin cerah.

1. Kalanchoe

Tanaman Kalanchoe adalah sukulen yang berasal dari Madagaskar, di mana mereka tumbuh subur di lingkungan yang gersang. 

Bunga ini memiliki berbagai warna termasuk merah, merah muda, kuning, dan putih, dan mereka termasuk tanaman yang menghasilkan bunga baru hampir sepanjang tahun sebagai respons terhadap sinar matahari.

Bunga ini lebih menyukai matahari penuh dan dapat mentolerir naungan parsial. Yang harus diperhatikan adalah siram mereka secara menyeluruh dan perhatikan drainasenya, karena mereka tidak suka lingkungan lembab. 

Baca juga: 5 Manfaat Bunga Geranium Selain untuk Mengusir Nyamuk

Selain itu, awasi dari hewan peliharaan karena bunga ini termasuk beracun bagi kucing dan anjing.

2. Violet Afrika

Salah satu tanaman paling populer untuk ditanam di dalam ruangan, adalah violet Afrika. Habitat asli mereka dari Tanzania dan memiliki daun berbulu halus.

Sementara violet Afrika dikenal dengan bunga ungu sepanjang tahun yang cerah, ada juga varietas dengan bunga berwarna merah muda, merah, biru, dan putih.

Perhatikan permasalahan busuk akar sebab ini merupakan masalah umum yang sering ditemui dalam perawatan violet Afrika.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Mengecat Plafon Rumah agar Terlihat Lebih Menarik

Cara Mengecat Plafon Rumah agar Terlihat Lebih Menarik

Do it your self
6 Perlengkapan Dapur yang Harus Ada di Rumah

6 Perlengkapan Dapur yang Harus Ada di Rumah

Home Appliances
Cara Menangkap Tikus dengan Mudah dan Efektif

Cara Menangkap Tikus dengan Mudah dan Efektif

Do it your self
Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Do it your self
Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Do it your self
Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Pets & Garden
Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Do it your self
Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Pets & Garden
Cara Membuat Kompos dari Sampah Dapur, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Membuat Kompos dari Sampah Dapur, Bisa Dilakukan di Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Debu di Ventilasi Udara dengan Mudah

Cara Membersihkan Debu di Ventilasi Udara dengan Mudah

Do it your self
6 Tanaman Berwarna Gelap yang Dapat Ditanam di Rumah

6 Tanaman Berwarna Gelap yang Dapat Ditanam di Rumah

Pets & Garden
6 Ide Desain Dapur yang Tak Lekang oleh Zaman

6 Ide Desain Dapur yang Tak Lekang oleh Zaman

Decor
11 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Ini Alasannya

11 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Ini Alasannya

Housing
Cara Menyimpan Madu agar Tetap Segar dan Tahan Lama

Cara Menyimpan Madu agar Tetap Segar dan Tahan Lama

Do it your self
4 Penyebab Air Keran Bau Tak Sedap, Apa Saja?

4 Penyebab Air Keran Bau Tak Sedap, Apa Saja?

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com