Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

7 Warna Lemari Dapur yang Populer dan Tak Lekang Waktu

Apakah Anda lebih suka tampilan netral yang bersih atau warna-warna berani dan menonjol? 

Lemari dapur digunakan untuk menyimpan sejumlah peralatan memasak dan dapur agar tetap rapi serta tidak rusak. 

Lemari dapur menjadi salah satur furnitur penting dan besar serta titik fokus di dapur, apalagi bila memiliki warna yang menarik. 

Warna lemari dapur yang menarik atau menonjol dapat mempercantik tampilan dapur serta menarik perhatian. 

Nah, dikutip dari Better Homes and Gardens, Kamis (23/11/2023), berikut warna lemari dapur yang populer dan tak lekang waktu.  

Anda dapat memadukan kayu ek putih di bagian atas dengan lemari putih lembut di bawahnya. Kontras ini menciptakan tampilan lebih dinamis, tetapi warna-warna netral menawarkan daya tarik yang tak lekang oleh waktu.

Abu-abu

Selanjutnya, warna lemari dapur yang populer dan tak lekang waktu adalah abu-abu. Warna lemari dapur ini tetap menjadi favorit karena keserbagunaan dan tampilan kontemporernya.

Pertimbangkan apakah warna catnya hangat atau sejuk saat memilih warna lemari dapur abu-abu. Lemari dapur ini memiliki suhu warna lebih hangat yang cocok dipadukan dengan warna kelabu tua dan putih pucat pada ubin lantai. 

Putih

Warna lemari dapur putih menawarkan tampilanbersih dan klasik. Dapur putih memiliki gaya yang abadi jika dipasangkan dengan elemen tradisional, seperti ubin subway dan aksen kuningan tua.

Untuk menambah daya tarik, pertimbangkan mengecat kitchen island dengan warna yang kontras, seperti biru pantai yang sejuk. 

Warna cerah meningkatkan gaya lemari dapur yang sederhana dan menyambut para tamu ke dapur dengan suasana nyaman.  

Mint 

Warna lemari dapur yang populer dan tak lekang waktu lainnya adalah mint. Lemari dapur berwarna hijau mint yang ringan melembutkan sisi dapur yang keras. 

Warna cat pastel mencerahkan ruangan dan memantulkan backsplash ubin subway putih yang mengkilap. Lemari dapur mint dapat dipadukan dengan lampu yang terinspirasi dari barang antik dan perangkat keras perunggu yang digosok dengan minyak.

Hal ini dapat memberikan efek perpaduan antara modern dan vintage. 

Warna cat biru muda ini sedikit condong ke abu-abu sehingga cocok dengan perangkat keras nikel dan peralatan baja tahan karat. 

Hijau sage

Terakhir, warna lemari dapur yang populer dan tak lekang waktu adalah hijau sage atau sage green. 

Warna hijau sage memiliki rasa menawan, tapi cukup ringan untuk meningkatkan warna lain di seluruh dapur.

Tergantung pada cahaya, warna kabinet ini terbaca sebagai warna netral berpasir atau hijau daun pucat. Cobalah mengecat lemari dapur dengan warna lembut ini sebagai alternatif dari warna abu-abu. 

https://www.kompas.com/homey/read/2023/11/23/201500776/7-warna-lemari-dapur-yang-populer-dan-tak-lekang-waktu

Terkini Lainnya

5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

Pets & Garden
6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

Housing
4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

Pets & Garden
Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Do it your self
5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

Housing
5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

Housing
8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

Pets & Garden
4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Home Appliances
5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

Pets & Garden
10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
5 Pakaian yang Harus Dicuci Secara Terpisah, Ini Alasannya

5 Pakaian yang Harus Dicuci Secara Terpisah, Ini Alasannya

Housing
4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak dengan Wajan Besi Cor

4 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak dengan Wajan Besi Cor

Home Appliances
6 Tanda Perlu Membeli Vacuum Cleaner Baru

6 Tanda Perlu Membeli Vacuum Cleaner Baru

Home Appliances
5 Hal yang Tidak Boleh Dibuang ke Saluran Pembuangan Wastafel

5 Hal yang Tidak Boleh Dibuang ke Saluran Pembuangan Wastafel

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke