Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jangan Sampai Keliru, Kenali 5 Perbedaan Kucing Persia dan Anggora

Namun, masih banyak orang yang kerap salah mengenali kedua kucing tersebut, sehingga sering tertukar satu sama lain.

Agar kamu tidak keliru dalam mengenali kucing Persia dan Anggora, terdapat beragam perbedaan yang perlu diketahui untuk membedakan kedua jenis kucing tersebut.

Dikutip dari akun Instagram @makinpahamkucing, Senin (21/2/2022), berikut ini lima perbedaan dari kucing Persia dan Anggora.

Sementara kucing Anggora memiliki kontur wajah segitiga dan hidungnya sedikit runcing. Telinga dari kucing Anggora panjang dan bersudut lancip.

Postur tubuh kucing Persia terlihat gemuk, pendek, dan gempal. Kaki kucing Persia lebih pendek, tetapi terlihat kuat dan gemuk dengan cakar membulat.

Untuk kucing Anggora, mereka memiliki bentuk tubuh yang lebih ideal, tinggi, dan ramping. Tubuhnya pun panjang dan lumayan berotot.

Perbedaan bulu

Bulu kucing Persia sangat lebat dan padat. Seluruh tubuhnya tertutup bulu yang tebal mulai dari wajah sampai ekor.


Bulu kucing Anggora yang tidak selebat kucing Persia. Biasanya bulu kucing Anggora hanya lebat di bagian leher dan ekornya saja.

Sementara kucing Anggora bersifat lebih aktif dan lebih suka berlari-lari dan bermain.

Perbedaan asal

Kucing Persia merupakan ras kucing yang berasal dari Persia atau yang kini dikenal sebagai negara Iran.

Sedangkan kucing Anggora berasal dari kota Anggora, yang sekarang menjadi kota Ankara yang ada di Turki.

https://www.kompas.com/homey/read/2022/02/21/121300576/jangan-sampai-keliru-kenali-5-perbedaan-kucing-persia-dan-anggora

Terkini Lainnya

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Do it your self
5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

Housing
7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

Decor
6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

Do it your self
6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

Decor
3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

Home Appliances
Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke