Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Polisi Australia Tewaskan Lansia 95 Tahun dengan Pistol Kejut Listrik

Korban bernama Clare Nowland yang menderita demensia itu meninggal pada Mei 2023.

Insiden ini terjadi saat konfrontasi di panti jompo dengan polisi yang mengejutkan warga Australia dan turut menjadi berita internasional.

Nowland diduga ditembak dengan pistol kejut listrik (taser) saat mendekati polisi secara perlahan dengan alat bantu berjalan.

Menurut keterangan polisi yang dikutip kantor berita AFP, Nowland mengacungkan pisau steak di salah satu tangannya.

Polisi senior berusia 33 tahun kemudian dipanggil ke panti jompo. Ia diduga memperingatkan Nowland untuk berhenti lalu menembakkan taser.

Nowland dilaporkan berbobot 43 kilogram saat itu dan polisi menyebutnya dalam keadaan lemah.

  • Hasil Referendum: Warga Australia Tolak Hak Suara untuk Masyarakat Adat
  • Tak Butuh CV, Jaringan Hotel Terbesar Australia Malah Minta Pelamar Kerja Membuat TikTok
  • Operator Pelabuhan Australia Alami Serangan Siber, Sistem Peti Kemas Terdampak

Polisi penembak didakwa dengan berbagai tuduhan penyerangan, dan ditambahkan tuduhan pembunuhan lebih serius pada Rabu (29/11/2023) setelah bertemu jaksa.

Saat peristiwa terjadi, sejumlah polisi dipanggil ke panti jompo Yallambee Lodge di selatan New South Wales oleh staf yang melaporkan seorang wanita dipersenjatai dengan pisau.

Nowland--memiliki 24 cucu dan 31 cicit--mengalami cedera tengkorak setelah jatuh, dan meninggal di rumah sakit satu minggu kemudian.

https://www.kompas.com/global/read/2023/11/29/134200570/polisi-australia-tewaskan-lansia-95-tahun-dengan-pistol-kejut-listrik

Terkini Lainnya

Gunung Kilauea di Hawaii, Salah Satu Gunung Berapi Paling Aktif di Dunia, Meletus

Gunung Kilauea di Hawaii, Salah Satu Gunung Berapi Paling Aktif di Dunia, Meletus

Global
Rangkuman Hari Ke-831 Serangan Rusia ke Ukraina: 3 Tewas di Ukraina | Serangan Lebih Besar ke Rusia

Rangkuman Hari Ke-831 Serangan Rusia ke Ukraina: 3 Tewas di Ukraina | Serangan Lebih Besar ke Rusia

Global
Polisi San Francisco Tangkap 70 Pengunjuk Rasa yang Terobos Konsulat Israel

Polisi San Francisco Tangkap 70 Pengunjuk Rasa yang Terobos Konsulat Israel

Global
Roket dan Drone Hezbollah Akibatkan Kebakaran di Israel

Roket dan Drone Hezbollah Akibatkan Kebakaran di Israel

Global
AS Cari Dukungan PBB Terkait Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

AS Cari Dukungan PBB Terkait Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Global
Sosok Claudia Sheinbaum, Perempuan Pertama yang Terpilih Jadi Presiden Meksiko

Sosok Claudia Sheinbaum, Perempuan Pertama yang Terpilih Jadi Presiden Meksiko

Internasional
Nenek Ini Meninggal di Panti Jompo, tapi Ditemukan Bernapas di Rumah Duka

Nenek Ini Meninggal di Panti Jompo, tapi Ditemukan Bernapas di Rumah Duka

Global
Para Pemimpin Dunia Puji Kemenangan Claudia Sheinbaum Jadi Presiden Meksiko

Para Pemimpin Dunia Puji Kemenangan Claudia Sheinbaum Jadi Presiden Meksiko

Global
Israel Konfirmasi Semakin Banyak Sandera Tewas, Ini Alasannya

Israel Konfirmasi Semakin Banyak Sandera Tewas, Ini Alasannya

Global
G7 Dukung Perjanjian Damai di Gaza, Minta Hamas Segera Menerimanya

G7 Dukung Perjanjian Damai di Gaza, Minta Hamas Segera Menerimanya

Global
[POPULER GLOBAL] Ini Alasan Korut Kirim Balon Sampah | Kakak Adik Nikahi 1 Perempuan

[POPULER GLOBAL] Ini Alasan Korut Kirim Balon Sampah | Kakak Adik Nikahi 1 Perempuan

Global
Kedubes Israel di Romania Dilempari Bom Molotov

Kedubes Israel di Romania Dilempari Bom Molotov

Global
Alasan Kenapa Trump Tetap Bisa Maju ke Pilpres AS 2024 Andaikan Dipenjara

Alasan Kenapa Trump Tetap Bisa Maju ke Pilpres AS 2024 Andaikan Dipenjara

Global
Memanas, Korea Selatan Berencana Setop Perjanjian Militer Buntut Korea Utara Kirim Balon Sampah

Memanas, Korea Selatan Berencana Setop Perjanjian Militer Buntut Korea Utara Kirim Balon Sampah

Global
Kisah Collier Landry, Bocah 11 Tahun yang Yakinkan Detektif bahwa Ayahnya Membunuh Ibunya

Kisah Collier Landry, Bocah 11 Tahun yang Yakinkan Detektif bahwa Ayahnya Membunuh Ibunya

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke