Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bos Narkoba Operasi Plastik Berkali-kali Jadi Oppa Korea, tapi Tertangkap Juga

BANGKOK, KOMPAS.com – Seorang bos narkoba Thailand berulang kali menjalani operasi plastik demi menyamarkan dirinya sebagai oppa tampan dari Korea.

Akan tetapi, upayanya tersebut tidaklah berhasil. Bos narkoba bernama Sarahat Sawangjaeng itu dicokok polisi juga pada Jumat (24/2/2023).

Dilansir dari AsiaOne, Sarahat menjalani beberapa kali operasi plastik untuk mengubah wajahnya. Dia juga mengganti namanya menjadi Jimin Cheong guna menghindari detektif.

Thaiger melaporkan, Sarahat adalah buron yang kerap menyelundupkan ekstasi dari Eropa ke Thailand.

Seperti pepatah "sepandai-pandai tupai, melompat sekali waktu jatuh juga" mungkin tepat untuk merangkum jalan hidup Sarahat.

Pada suatu ketika, seorang polisi yang menyamar berpura-pura tertarik bekerja sebagai penyelundup narkoba untuknya.

Dari situlah dia berhasil ditangkap aparat berwajib. Ketika digelandang ke kantor polisi, petugas terkejut karena mereka sama sekali tidak mengenali Sarahat.

Banyak dari petugas kepolisian mengetahui wajah asli Sarahat karena dia sudah ditangkap sebanyak tiga kali sebelumnya dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir.

Sarahat sendiri mengaku membeli narkoba dengan Bitcoin di web gelap dan kemudian menjualnya ke pelanggan di dan sekitar Bangkok.

Mayor Jenderal Polisi Thammasutee menyebut Sarahat sebagai salah satu penyebab utama “epidemi ekstasi” di Bangkok.

“Dia adalah raja narkoba yang mengimpor MDMA (ekstasi) dari Eropa pada usia 25 tahun. Kami percaya ada lebih banyak tersangka di luar negeri,” ucap Thammasutee.

Thammasutee menambahkan, pihaknya tidak akan berhenti dan akan meneruskan penyelidikannya.

https://www.kompas.com/global/read/2023/02/27/093100170/bos-narkoba-operasi-plastik-berkali-kali-jadi-oppa-korea-tapi-tertangkap

Terkini Lainnya

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Global
88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

Global
Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Global
Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Global
Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Global
Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Global
Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Global
Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Global
Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: '150.000 Tentara Rusia Tewas' | Kremlin Kecam Komentar Macron

Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: "150.000 Tentara Rusia Tewas" | Kremlin Kecam Komentar Macron

Global
Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

Global
Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Global
Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Global
Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun 'Menampakkan Diri'

Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun "Menampakkan Diri"

Global
Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Pria India Ini Jatuh Cinta kepada Ibu Mertuanya, Tak Disangka Ayah Mertuanya Beri Restu Menikah

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke