Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hanya Tanya Harga Minuman, Kepala Wanita Ini Dipukul Sayuran

Video yang menunjukkan korban mengalami penyiksaan oleh penjaga toko kelontong viral pada Selasa pekan lalu (27/4/2021).

Harian Metro melaporkan, perempuan itu dipukul dengan sayuran setelah bertanya harga minuman yang dijual.

Berdasarkan klaimnya seperti dilansir World of Buzz Jumat (7/5/2021), minuman yang dijual tak menyertakan harga sebenarnya.

Kepala Polisi Distrik Petaling Jaya, Asisten Komisaris Mohamad Fakhrudin Abdul Hamid berujar insiden itu diyakini terjadi di kawasan Lembah Subang.

Fakhrudin menerangkan, korban yang berusia 42 tahun dan berprofesi sebagai sopir truk tak puas dengan penjelasan pelaku.

"Dalam rekaman, korban mengeluhkan tersangka tidak menggunakan harga yang ditetapkan produsen saat menjual produknya.

Si pelaku, yang disebut berusia 17 tahun, menjadi gusar dan bertindak agresif dengan berkata kasar.

Tidak hanya itu. Dia juga mengambil sayuran yang sudah dibungkus dan memukulkannya ke kepala korban.

Fakhrudin menyatakan, saat ini mereka tengah menginvestigasi kasusnya berdasarkan Pasal 352 UU Pidana Malaysia.

https://www.kompas.com/global/read/2021/05/07/183920070/hanya-tanya-harga-minuman-kepala-wanita-ini-dipukul-sayuran

Terkini Lainnya

Warga Palestina Berharap Perang Berakhir, Tapi Pesimis Gencatan Senjata Cepat Terwujud

Warga Palestina Berharap Perang Berakhir, Tapi Pesimis Gencatan Senjata Cepat Terwujud

Global
Politikus Muslim Sadiq Khan Menang Pemilihan Wali Kota London untuk Kali Ketiga

Politikus Muslim Sadiq Khan Menang Pemilihan Wali Kota London untuk Kali Ketiga

Global
Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Global
Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Global
Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Global
China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

Global
Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Global
Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Global
[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

Global
Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Global
Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Global
Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Global
Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Global
Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Global
Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke