Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[HOAKS] Elkan Baggott Tiba di Qatar untuk Perkuat Timnas Indonesia

Kompas.com - 30/04/2024, 21:01 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

hoaks

hoaks!

Berdasarkan verifikasi Kompas.com sejauh ini, informasi ini tidak benar.

KOMPAS.com - Bek tim nasional sepak bola Indonesia, Elkan Baggott, diklaim telah tiba Qatar untuk bergabung dengan pasukan Shin Tae-yong di ajang Piala Asia U23 2024.

Indonesia yang kalah di semifinal melawan Uzbekistan akan bertanding dalam perebutan juara ketiga, sekaligus untuk meraih tiket Olimpiade Paris 2024.

Namun, setelah ditelusuri narasi tersebut tidak benar atau hoaks.

Narasi yang beredar

Narasi yang mengeklaim Elkan Baggott tiba di Qatar untuk bergabung dengan timnas Indonesia U23 muncul di media sosial, salah satunya dibagikan oleh akun Facebook ini, ini dan ini.

Akun tersebut membagikan video berdurasi 10 menit 3 detik pada 28 April 2024 dengan judul:

Elkan Baggot Tiba di Qatar Ketambahan Lagi

 

Tangkapan layar Facebook, narasi yang mengeklaim Elkan Baggott tiba di Qatar untuk bergabung dengan timnas Indonesia U23Akun Facebook Tangkapan layar Facebook, narasi yang mengeklaim Elkan Baggott tiba di Qatar untuk bergabung dengan timnas Indonesia U23

Penelusuran Kompas.com

Setelah video disimak sampai tuntas tidak ditemukan informasi Elkan datang ke Qatar untuk bergabung dengan timnas Indonesia di ajang Piala Asia U23.

Narator membacakan beberapa artikel yang tidak terkait dengan narasi tersebut.

Artikel pertama yang dibacakan narator yakni berjudul "Negara-negara Asia Mulai Khawatir Lihat Perkembangan Pesat Timnas Indonesia, Mereka Tak Menyangka Levelnya Sampai Mendekati Belanda Bahkan..." di laman tvOnenews.com ini.

Artikel tersebut membahas soal timnas sepak bola Indonesia yang kini diperhitungkan di level Asia. 

Kemudian artikel kedua yang dibacakan berjudul "Ragnar Oratmangoen Bocorkan Update Naturalisasi Ole Romeny untuk Perkuat Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong" di laman Okezone ini.

Artikel tersebut memuat pernyataan pemain naturalisasi Ragnar Oratmangoen.

Dalam artikel Ragnar menyinggung soal proses naturalisasi rekannya di klub NEC Nijmegen, Ole Romeny. 

Artikel ketiga berjudul "Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini..." di laman tvOnenews.com ini.  

Artikel tersebut membahas pernyataan  legenda Korea Selatan, Park Ji Sung yang memuji perkembangan timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong.

HOAKS ATAU FAKTA?

Jika Anda mengetahui ada berita viral yang hoaks atau fakta, silakan klik tombol laporkan hoaks di bawah ini

closeLaporkan Hoaks checkCek Fakta Lain
Berkat konsistensinya, Kompas.com menjadi salah satu dari 49 Lembaga di seluruh dunia yang mendapatkan sertifikasi dari jaringan internasional penguji fakta (IFCN - International Fact-Checking Network). Jika pembaca menemukan Kompas.com melanggar Kode Prinsip IFCN, pembaca dapat menginformasikannya kepada IFCN melalui tombol di bawah ini.
Laporkan
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[HOAKS] Paket COD di Yogyakarta dari Sindikat Narkoba China

[HOAKS] Paket COD di Yogyakarta dari Sindikat Narkoba China

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Wali Kota Boston Michelle Wu Keturunan Indonesia

[HOAKS] Wali Kota Boston Michelle Wu Keturunan Indonesia

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Terawan Promosikan Obat Hipertensi

[HOAKS] Video Terawan Promosikan Obat Hipertensi

Hoaks atau Fakta
Cek Fakta Sepekan: Hoaks Artis Meninggal dan Gibran Batal Dilantik

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Artis Meninggal dan Gibran Batal Dilantik

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Tidak Ada Hujan Ikan di Iran, Peristiwa Lele Berserakan Terjadi di China

INFOGRAFIK: Tidak Ada Hujan Ikan di Iran, Peristiwa Lele Berserakan Terjadi di China

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks KFC Beri Voucher 3 Ember Ayam Goreng Gratis, Simak Bantahannya

INFOGRAFIK: Hoaks KFC Beri Voucher 3 Ember Ayam Goreng Gratis, Simak Bantahannya

Hoaks atau Fakta
Menilik Misi Dokter Lintas Batas di Daerah Bencana sampai Zona Perang

Menilik Misi Dokter Lintas Batas di Daerah Bencana sampai Zona Perang

Data dan Fakta
[HOAKS] Foto Ferdy Sambo Berada di Luar Negeri

[HOAKS] Foto Ferdy Sambo Berada di Luar Negeri

Hoaks atau Fakta
Hoaks soal 5 Pendiri NASA, dari Walt Disney sampai Aleister Crowley

Hoaks soal 5 Pendiri NASA, dari Walt Disney sampai Aleister Crowley

Hoaks atau Fakta
Kesetiaan Marco Reus dan Perpisahannya dengan Dortmund...

Kesetiaan Marco Reus dan Perpisahannya dengan Dortmund...

Data dan Fakta
[HOAKS] Penemuan Tengkorak Raksasa di Sri Lanka

[HOAKS] Penemuan Tengkorak Raksasa di Sri Lanka

Hoaks atau Fakta
Pakar HAM PBB Serukan Sanksi dan Embargo Senjata terhadap Israel

Pakar HAM PBB Serukan Sanksi dan Embargo Senjata terhadap Israel

Data dan Fakta
Pembantaian Tulsa, Kekerasan Rasial Terburuk dalam Sejarah AS

Pembantaian Tulsa, Kekerasan Rasial Terburuk dalam Sejarah AS

Sejarah dan Fakta
[HOAKS] Hashim Akui Kemenangan Anies Baswedan di Pilpres 2024

[HOAKS] Hashim Akui Kemenangan Anies Baswedan di Pilpres 2024

Hoaks atau Fakta
Menyoal Gazawood dan Pallywood, Tudingan Manipulasi Korban Serangan Israel

Menyoal Gazawood dan Pallywood, Tudingan Manipulasi Korban Serangan Israel

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com