Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Final Piala Thomas Indonesia Vs India, Mulai Pukul 13.00 WIB

Kompas.com - 15/05/2022, 11:30 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Tim bulu tangkis putra bakal melakoni pertandingan melawan India dalam partai final Piala Thomas 2022.

Adapun laga yang mempertandingkan Indonesia vs India dalam jadwal final Piala Thomas 2022 bakal dilangsungkan di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Minggu (15/5/2022) mulai pukul 13.00 WIB.

Adapun link live streaming final Piala Thomas Indonesia vs India bakal tersemat di akhir artikel ini.

Baca juga: Line Up Indonesia Vs India di Final Piala Thomas 2022

Susunan pemain Indonesia vs India telah resmi dirilis. Anthony Sinisuka Ginting bakal memulai perjuangan Tim Merah Putih.

Maju sebagai tunggal pertama, Anthony Sinisuka Ginting bakal menantang perlawanan wakil India, Lakshya Sen.

Setelah Anthony SInisuka Ginting, pasangan Mohamad Ahsan/Kevin Sanjaya Sukamuljo bakal menjadi wakil Indonesia yang turun pada partai kedua.

Baca juga: Final Piala Thomas 2022 - Wanti-wanti Coach Naga Api: Kepala Jadi Kaki, Kaki Jadi Kepala

Pasangan Indonesia yang kerap dijuluki KeBab oleh warganet tersebut bakal menghadapi ganda andalan India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.

Sementara itu, Jonatan Christie bakal meladeni perlawanan Srikanth Kidambi. Mereka bakal tampil pada match ketiga.

Kemudian, secara berurutan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Shesar Hiren Rhustavito bakal bermain pada partai keempat dan kelima.

Baca juga: Jadwal Final Piala Thomas 2022, Indonesia Vs India Siang Ini

Fajar/Rian akan menghadapi M.R Arjun/Dhruv Kapila, sedangkan Shesar Hiren Rhustavito melawan Prannoy HS.

Secara keseluruhan, pemain-pemain yang tampil pada partai final Piala Thomas 2022 melawan India ini serupa saat menghadapi Jepang.

Jika nantinya tim Thomas Indonesia berhasil menang atas India, itu berarti tim Merah Putih berhasil mempertahankan gelar juara Piala Thomas yang diraih pada edisi sebelumnya di Aarhus, Denmark.

Baca juga: Final Piala Thomas 2022, Berikut Rekam Jejak Indonesia

Saat itu, tim Thomas Indonesia berhasil menjadi juara seusai mengalahkan China dengan skor 3-0 di partai puncak.

Susunan pemain Indonesia vs India

  1. MS1: Anthony Sinisuka Ginting vs Lakshya Sen
  2. MD2: Mohammad Ahsan/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty
  3. MS2: Jonatan Christie vs Srikanth Kidambi
  4. MD2: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs M.R Arjun/Dhruv Kapila
  5. MS3: Shesar Hiren Rhustavito vs Prannoy HS

Link live streaming Indonesia vs India

LINK 1

LINK 2

LINK 3

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Liga Indonesia
Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Liga Italia
Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Badminton
Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Badminton
Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Liga Spanyol
Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Liga Inggris
Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Liga Inggris
Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Liga Indonesia
Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Badminton
Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Liga Lain
Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Liga Indonesia
Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Liga Spanyol
AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

Liga Italia
Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com