Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil BAC 2024: Gregoria Lolos ke Babak 8 Besar

KOMPAS.com - Gregoria Mariska Tunjung berhasil menghentikan Pai Yu Po (Taiwan) di babak 16 besar Badminton Asia Championships 2024.

Jorji, sapaan akrab Gregoria, berhasil menang dua gim langsung dengan 21-19 dan 21-16.

Pertandingan Jorji dengan Pai berlangsung di Ningbo Olympic Sports Center Gymnasium, Ningbo, China, pada Kamis (11/4/2024).

Berkat hasil ini, Gregoria berhasil melaju ke babak perempatfinal Badmonton Asia Championship 2024.

Dari lima pertemuan keduanya, Gregoria ungggul 4 berbanding satu milik Pai.

Pai Yu Po sempat unggul tiga angka atas Gregoria dengan keunggulan 4-1. Gregoria mampu mengejar dan menyeimbangi kedudukan dengan skor 5-5.

Atlet putri Taiwan ini mampu unggul hingga interval pertama dengan kedudukan 11-7.

Enggan menyerah dari tertinggal empat poin, Jorji mampu kembali menyamakan kedudukan 12-12 dengan Pai.

Jorji unggul untuk pertama kalinya pada gim pertama atas Pai dengan keunggulan 18-16. Atlet 24 tahun ini mengunci kemenangan di gim pertama dengan 21-19 dalam durasi 19 menit.

Berbanding dengan gim pertama, di babak kedua Jorji mampu unggul 4-1 atas Pai.

Dirinya pun mampu menciptakan jarak empat poin dengan memimpin 7-3.

Namun, perlawanan yang diberikan Pai mampu memperkecil ketertinggalannya menjadi 7-6 dari Jorji.

Jorji mengunci interval kedua dengan memimpin 11-9.

Selepas interval kedua, dirinya kian nyaman untuk bermain dan menjauh dari Pai. Di mana Gregoria unggul 17-12.

Gregoria memastikan lolos ke babak perempatfinal usai menyudahi perlawanan Pai di gim kedua dengan skor 21-16.

Tunggal putri menuntaskan permainan dua gim dengan durasi 40 menit.

https://www.kompas.com/badminton/read/2024/04/11/16021628/hasil-bac-2024-gregoria-lolos-ke-babak-8-besar

Terkini Lainnya

Hal Mulia di Balik Absennya Witan Sulaeman Bela Timnas

Hal Mulia di Balik Absennya Witan Sulaeman Bela Timnas

Timnas Indonesia
Hadapi 2 Laga Penting, Man City Kehilangan Ederson

Hadapi 2 Laga Penting, Man City Kehilangan Ederson

Liga Inggris
Hasil Thailand Open 2024: Ganda Putra Habis, 7 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Hasil Thailand Open 2024: Ganda Putra Habis, 7 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Badminton
Pelatih Inter Miami Sengaja Simpan Messi

Pelatih Inter Miami Sengaja Simpan Messi

Liga Lain
Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Liga Indonesia
Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Badminton
Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Liga Indonesia
Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Liga Inggris
Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Liga Inggris
Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Badminton
Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Badminton
PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke