Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Hong Kong Open 2023: Ahsan/Hendra Gugur, All Indonesian Final Pupus

KOMPAS.com – Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, tersingkir dari Hong Kong Open 2023.

Ahsan/Hendra tak meneruskan perjuangan di Hong Kong Open 2023 seusai kalah dari utusan Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen.

Laga Ahsan/Hendra vs Ahsan/Hendra dalam jadwal Hong Kong Open 2023 berlangsung di Hong Kong Coliseum pada Sabtu (16/9/2023).

Ahsan/Hendra tumbang di tangan Kim/Anders melalui rubber game atau tiga gim dengan skor 22-24, 21-19, 11-21.

Ini menjadi kekalahan kedua bagi Ahsan/Hendra saat bersua Kim/Anders dalam kompetisi resmi bulu tangkis.

Sebelumnya, Ahsan/Hendra kalah dari Kim/Anders dalam partai perempat final Thailand Open 2022 dengan skor 13-21, 15-21.

Walau demikian, Ahsan/Hendra masih unggul secara rekor pertemuan. Pasangan berjuluk The Dadies itu mampu menang tujuh kali dari sembilan laga.

Sementara itu, hasil minor yang dialami Ahsan/Hendra memastikan “all Indonesian final” gagal terwujud di Hong Kong Open 2023.

Sejatinya, Indonesia bisa memastikan gelar di Hong Kong Open 2023 pada nomor ganda putra andai Ahsan/Hendra melaju ke final.

Pasalnya, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin sudah memastikan diri ke final Hong Kong Open 2023 berkat menang atas Lee Yang/Wang Chi-Lin (Taiwan).

Saat itu, Leo/Daniel mengalahkan Lee/Wang melalui rubber game atau dua gim langsung dengan skor 13-21, 21-8, 21-13.

Dengan demikian, final Hong Kong Open 2023 pada sektor ganda putra akan mempertemukan Leo/Daniel vs Kim/Anders.

Duel Leo/Daniel vs Kim/Anders dalam final Hong Kong Open 2023 bakal berlangsung pada Minggu (17/9/2023).

https://www.kompas.com/badminton/read/2023/09/16/17064468/hasil-hong-kong-open-2023-ahsan-hendra-gugur-all-indonesian-final-pupus

Terkini Lainnya

Media Wales Bahas Nathan Tjoe-A-On, Pemain Masa Depan, Saran Dipinjamkan

Media Wales Bahas Nathan Tjoe-A-On, Pemain Masa Depan, Saran Dipinjamkan

Timnas Indonesia
Momen Thiago Silva Liburan di Bali dengan Sang Istri

Momen Thiago Silva Liburan di Bali dengan Sang Istri

Liga Inggris
Cerita Alberto Rodriguez, Rasakan Degradasi lalu Bawa Persib ke Final

Cerita Alberto Rodriguez, Rasakan Degradasi lalu Bawa Persib ke Final

Liga Indonesia
Kisah Bernardo Silva, Dipinggirkan lalu Bangkit Terinspirasi Messi

Kisah Bernardo Silva, Dipinggirkan lalu Bangkit Terinspirasi Messi

Liga Inggris
Arne Slot Serupa Juergen Klopp, Diyakini Sukses di Liverpool

Arne Slot Serupa Juergen Klopp, Diyakini Sukses di Liverpool

Liga Inggris
Simone Inzaghi Raih Penghargaan Pelatih Terbaik Liga Italia 2023-2024

Simone Inzaghi Raih Penghargaan Pelatih Terbaik Liga Italia 2023-2024

Liga Italia
AC Milan Pisah dengan Pioli, Bonera Naik, kemudian Fonseca

AC Milan Pisah dengan Pioli, Bonera Naik, kemudian Fonseca

Liga Italia
Malaysia Masters 2024: Dejan/Gloria Kalah, Telur Belum Pecah

Malaysia Masters 2024: Dejan/Gloria Kalah, Telur Belum Pecah

Badminton
Barcelona Resmi Pecat Xavi, Hansi Flick Kandidat Kuat Pengganti

Barcelona Resmi Pecat Xavi, Hansi Flick Kandidat Kuat Pengganti

Liga Spanyol
Jadwal Man City Vs Man United di Final Piala FA, Adu Taktik Guardiola-Ten Hag

Jadwal Man City Vs Man United di Final Piala FA, Adu Taktik Guardiola-Ten Hag

Liga Inggris
Alasan AC Milan Pilih Perpisahan, Bukan Pemecatan Stefano Pioli

Alasan AC Milan Pilih Perpisahan, Bukan Pemecatan Stefano Pioli

Liga Italia
Jay Idzes 'Berisik' Saat Main di Timnas Indonesia, Tekad Bawa Garuda Mendunia

Jay Idzes "Berisik" Saat Main di Timnas Indonesia, Tekad Bawa Garuda Mendunia

Timnas Indonesia
Tiket Final Liga 1 Persib Vs Madura United Ludes, Bojan Hodak Sampaikan Pesan Penting

Tiket Final Liga 1 Persib Vs Madura United Ludes, Bojan Hodak Sampaikan Pesan Penting

Liga Indonesia
Man City Vs Man United, Foden dan Haaland Ganas di Derbi Manchester

Man City Vs Man United, Foden dan Haaland Ganas di Derbi Manchester

Liga Inggris
Kandas di Malaysia Masters, Tekad Rehan/Lisa Lebih Baik di Indonesia Open 2024

Kandas di Malaysia Masters, Tekad Rehan/Lisa Lebih Baik di Indonesia Open 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke