Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Reaksi Jokowi Saat Ditanya Siswi SD Mengapa Ibu Kota Indonesa Tidak di Papua

Kompas.com - 08/07/2023, 13:15 WIB
Alinda Hardiantoro,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Video Presiden Joko Widodo (Jokowi) bercengkrama dengan siswa Sekolah Dasar (SD) di Papua viral di media sosial.

Dalam video tersebut, seorang siswa yang diketahui bernama Kesia Olivia Ergor mengajukan pertanyaan soal Ibu Kota Indonesia yang tidak berlokasi di Papua.

Kesia Olivia Ergor adalah siswa asal Sorong, Papua.

"Kenapa ibu kota negara tidak dipindahkan saja ke Papua?" tanya Olivia dalam video tersebut.

Pertanyaan itu cukup menggelitik dan mendapat respons dari warganet.

Jokowi bahkan mengunggah pertanyaan tersebut melalui akun media sosial Twitternya @jokowi.

"Kesia Olivia Ergor, pelajar dari Sorong, Papua, yang saya temui di Jayapura pagi ini bertanya dengan rasa ingin tahu yang besar:

"Kenapa ibu kota negara tidak dipindahkan saja ke Papua?" tulisnya.

Lantas, bagaimana reaksi Jokowi saat mendapat pertanyaan tersebut?

Baca juga: Sosok Jose, Murid SD Papua yang Buat Jokowi Kagum karena Jawab Soal Matematika dalam Hitungan Detik

Jokowi: Ibu Kota itu di tengah-tengah

Pertanyaan itu disampaikan Kesia dalam sebuah audiensi yang digelar di Ballroom Cendrawasih, Swiss-Belhotel, Kota Jayapura, Provinsi Papua pada Jumat (7/7/2023).

Saat itu, presiden memberikan kesempatan kepada para pelajar Papua untuk mengajukan pertanyaan setelah mereka menampilkan kemahirannya.

Mengenakan baju berwarna hijau, Jokowi menjawab pertanyaan Kesia dengan penjelasan yang mudah dipahami.

Jokowi menjelaskan, Indonesia merupakan negara yang amat luas. Wilayahnya terbentang dari Sabang sampai Merauke.

"Kalau (ibu kota) dipilih di Papua, nanti yang dari Aceh ke Papua itu jauh, 9 jam dari Aceh ke Papua, naik pesawat lho itu," ucap Jokowi, dilansir dari Kompas.com, Jumat (7/7/2023).

Jokowi juga menyampaikan apabila dengan kapal, perjalanan Aceh ke Papua bisa memakan waktu hingga berminggu-minggu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com