Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengusir Ayam yang Suka Buang Kotoran Sembarangan

Kompas.com - 19/03/2023, 14:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ayam peliharaan milik tetangga yang dibiarkan berkeliaran terasa mengganggu, apalagi kalau unggas itu buang kotoran sembarangan di halaman kita.

Selain mengganggu kebersihan halaman, kotoran ayam juga dapat membawa penyakit yang mengancam kesehatan manusia.

Lalu, bagaimana cara mengusir ayam berkeliaran yang suka buang kotoran sembarangan?

Baca juga: Cara Mengusir Tokek yang Berisik di Dalam Rumah


Bahaya kotoran ayam

Dilansir dari Pacific Standard, sejumlah parasit berbahaya dapat menyerang ayam tanpa disadari pemiliknya.

Penelitian yang dibuktikan oleh Universitas California membuktikan, 80 dari 100 ekor ayam menderita ektoparasit atau kutu yang hidup di sekitar kulit. Hal ini terjadi salah satunya akibat kondisi kandang yang tidak manusiawi.

Sementara itu menurut Pusat Kontrol dan Pencegahan Penyakit di AS (CDC), ayam terkadang membawa kuman berbahaya yang membuat orang sakit.

Kuman ini dapat menyebabkan infeksi kulit ringan hingga penyakit serius yang dapat menyebabkan kematian.

Beberapa penyakit dan bakteri dari ayam yang membuat orang sakit, yaitu flu burung, campylobacteriosis (diare), E. coli, Histoplasmosis (infeksi jamur), dan Salmonellosis.

Baca juga: Cara Mengusir Kucing Liar Tanpa Perlu Menyakitinya

Cara mengusir ayam berkeliaran

Berikut cara yang dapat dilakukan untuk menjauhkan ayam liar dari halaman rumah kita:

1. Pasang jebakan

Dilansir dari laporan Government of Bermuda, jebakan merupakan metode terbaik untuk mengontrol jumlah ayam liar.

Caranya, pasang umpan roti atau pakan unggas di kerangkeng ayam dari kawat.

Cara ini memang berfungsi dengan baik tapi kadang membutuhkan waktu yang cukup lama agar berhasil digunakan.

2. Jangan dikasih pakan

Dilansir dari Khon2, masyarakat Honolulu dilarang untuk memberi makan ayam liar yang berkeliaran di sekitar mereka.

Pemerintah setempat juga memasang tanda untuk mengingatkan warga. Langkah ini digunakan untuk mengelola gangguan dan mengurangi populasi ayam liar di komunitas mereka.

Kebijakan ini bisa ditiru di rumah kita dengan cara menjauhkan makanan yang disukai ayam dari halaman rumah. Contohnya adalah sisa-sisa makanan di tempat sampah.

Halaman:

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

Tren
Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com