Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Apakah Kasus Corona di Indonesia Menurun? | Viral Video Indonesia Disebut Berlakukan Herd Immunity

Kompas.com - 14/06/2020, 05:39 WIB
Rizal Setyo Nugroho

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemberitaan mengenai virus corona di Indonesia masih banyak menyedot perhatian pembaca.

Terlebih tren angka infeksi Covid-19 mengalami lonjakan dalam beberapa hari terakhir.

Berita virus corona itu mulai dari hitungan prediksi kapan berakhirnya pandemi virus corona, peringatan WHO soal persiapan penerapan new normal, hingga angka kematian akibat Covid-19 di Indonesia.

Selain itu, ada pula berita mengenai lowongan pekerjaan di perusahaan aplikasi Gojek dan video tentang Herd Immunity pun banyak dikunjungi pembaca.

Selengkapnya mengenai berita-berita populer di laman Tren pada Sabtu (13/6/2020) hingga Minggu (14/6/2020) pagi dapat disimak berikut ini:

1. Apakah kasus virus corona di Indonesia mulai menurun?

Peneliti dari Pemerintah Provinsi DIY mengeluarkan penelitian berjudul "Prediksi Periode Penyebaran Kasus Covid-19 Berbasis Konteks".

Penelitian itu menyebutkan kurva kumulatif kasus Covid-19 di Indonesia diprediksi terjadi pada pertengahan Mei. Selanjutnya pandemi ini akan mereda di awal Agustus 2020.

Prediksi yang dibuat sejak awal Maret hingga 30 April 2020 disebutkan memiliki akurasi hingga 95 persen, karena angkanya mendekati angka riil yang disebutkan pemerintah melalui Gugus Tugas setiap hari.

Selengkapnya mengenai berita prediksi masa berakhirnya virus corona dapat disimak di sini:

Apakah Kasus Virus Corona di Indonesia Mulai Menurun? Berikut Hasil Hitungan Peneliti

2. Lowongan kerja di Gojek untuk 13 posisi

Gojek Indonesia, membuka lowongan pekerjaan di berbagai posisi. Dikutip dari laman resmi rekrutmen Gojek, ada 13 lowongan pekerjaan yang tersedia dengan penempatan di DKI Jakarta.

Bidang pekerjaan yang tersedia juga beragam, mulai dari bidang teknologi informasi hingga perencana strategis.

Apabila berminat, pelamar dapat mengunjungi laman career.gojek.com, dan melanjutkan proses pendaftaran sesuai petunjuk yang ada.

Berikut berita selengkapnya: Lowongan Kerja di Gojek untuk 13 Posisi, Tertarik?

3. Peringatan WHO soal persiapan new normal

Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono saat meninjau kesiapan new normal di sejumlah pasar dan pusat perbelanjaan, kemarin.dok Pemkot Pontianak Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono saat meninjau kesiapan new normal di sejumlah pasar dan pusat perbelanjaan, kemarin.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Tren
Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli 'Cash', Ini Faktanya

Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli "Cash", Ini Faktanya

Tren
Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Tren
Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Tren
Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Tren
Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Tren
Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Tren
Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Tren
8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

Tren
Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Tren
Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Tren
Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Tren
Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Tren
Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Tren
Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com