Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gerak Non-Lokomotor dalam Aktivitas Sehari-hari

Kompas.com - 11/02/2022, 16:40 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sumber Bobo.grid


KOMPAS.com - Dalam aktivitas sehari-sehari, manusia selalu melakukan gerakan.

Salah satu gerakan yang biasa dilakukan tanpa disadari adalah gerakan non-lokomotor.

Dikutip dari Bobo.Grid.id, gerak non-lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat alias berkebalikan dengan lokomotor.

Artinya, bagian tubuh tertentu saja melakukan gerakan tetapi posisi tubuh tetap berada di tempatnya.

Baca juga: Gerak Lokomotor, Non-lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Kasti

Pada pengertian lain, gerak non-lokomotor adalah gerakan yang dilakukan hanya di temat tanpa adanya ruang gerak.

Gerakan non-lokomotor ini hanya melibatkan sendi dan otot dalam keadaan posisi badan menetap atau statis.

Gerakan mengayun, menekuk, telungkup, adalah contoh gerak dasar dari non-lokomotor.

Selain itu, gerakan mengubah posisi anggota tubuh juga merupakan bagian dari gerakan non-lokomotor.

Baca juga: 5 Ragam Olahraga untuk Mengecilkan Perut Buncit

Manfaat gerakan non-lokomotor

Melakukan gerakan non-lokomotor memiliki beberapa manfaat untuk tubuh.

Apa saja manfaat gerak dasar non-lokomotor?

Manfaat melakukan gerak non-lokomotor adalah dapat mengembangkan kesadaran tentang suatu keberadaan tubuh di dalam ruang.

Kemudian, dapat melatih kecepatan dan ketepatan melangkah. Selain itu, dapat juga melatih keseimbangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Endrick Tolak Dibandingkan dengan Pele, Ingin Cetak Sejarah Sendiri

Endrick Tolak Dibandingkan dengan Pele, Ingin Cetak Sejarah Sendiri

Internasional
Komdis PSSI Jateng Beri Hukuman Tegas untuk Pelaku di Ricuh Piala Bupati Semarang

Komdis PSSI Jateng Beri Hukuman Tegas untuk Pelaku di Ricuh Piala Bupati Semarang

Liga Indonesia
Oliver Kahn Bahas Kiper Jerman, Persaingan Neuer dan Ter Stegen

Oliver Kahn Bahas Kiper Jerman, Persaingan Neuer dan Ter Stegen

Internasional
4 Fakta Jelang Indonesia Vs Filipina: Hidup Mati Garuda

4 Fakta Jelang Indonesia Vs Filipina: Hidup Mati Garuda

Timnas Indonesia
Frenkie De Jong Gagal Bela Belanda di Euro 2024, Koeman Salahkan Barcelona

Frenkie De Jong Gagal Bela Belanda di Euro 2024, Koeman Salahkan Barcelona

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Pantang Meremehkan, Tetap Waspada Garuda!

Indonesia Vs Filipina: Pantang Meremehkan, Tetap Waspada Garuda!

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Filipina, Peran Kiper Persib untuk The Azkals

Timnas Indonesia Vs Filipina, Peran Kiper Persib untuk The Azkals

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Filipina, Christian Rontini Termotivasi Fan Garuda

Timnas Indonesia Vs Filipina, Christian Rontini Termotivasi Fan Garuda

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia, Kans Indonesia

Daftar Tim Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia, Kans Indonesia

Timnas Indonesia
Cerita Witan Sulaeman Naik Haji: Dapat Restu STY, Terharu Melihat Kabah

Cerita Witan Sulaeman Naik Haji: Dapat Restu STY, Terharu Melihat Kabah

Timnas Indonesia
Nesta Segera Latih Monza, Dua Kali Direkrut Galliani

Nesta Segera Latih Monza, Dua Kali Direkrut Galliani

Liga Italia
Indonesia Vs Filipina, Saat Shin Tae-yong Sedang Tak Baik-baik Saja…

Indonesia Vs Filipina, Saat Shin Tae-yong Sedang Tak Baik-baik Saja…

Timnas Indonesia
Giuliano Simeone, Penerus 'Dinasti' Simeone di Timnas Argentina

Giuliano Simeone, Penerus "Dinasti" Simeone di Timnas Argentina

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Garuda Tim Kuat Asia, Hormat dari Pelatih Lawan

Indonesia Vs Filipina: Garuda Tim Kuat Asia, Hormat dari Pelatih Lawan

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Filipina

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Filipina

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com