Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis IM HERO The Final, Perjalanan Final Konser Lim Young Woong

Kompas.com - 10/04/2023, 08:24 WIB
Amanda Eka Yurita,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - IM HERO The Final merupakan film dokumenter Korea Selatan berdurasi 102 menit yang digarap oleh sutradara Oh Yoon Dong.

Film ini telah tayang di negara asalnya sejak 1 Maret 2023 dan akan ditayangkan di berbagai negara seperti Malaysia, Hongkong, Amerika Serikat, Thailand, Jepang, dan Indonesia.

Mengisahkan perjalanan karir Lim Young Woong, film ini dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia pada 13 April 2023 mendatang.

Baca juga: Winner 2022 Concert the Circle: The Movie, Tayang 16 Maret di CGV

IM HERO The Final akan menyoroti bagaimana Lim Young Woong melakukan konser tur nasionalnya dengan tajuk IM HERO.

Lim Young Woong merupakan penyanyi asal Korea Selatan yang seringkali menguasai chart musik Korea dan mendapatkan banyak penghargaan.

Konser tur bertajuk IM HERO ini telah memanaskan panggung Gocheok Sky Dome pada 2022 lalu.

Tidak hanya menampilkan perjalanan tur Lim Young Woong, film dokumenter ini juga akan menampilkan bagaimana proses di balik layar konser tersebut dilaksanakan.

Baca juga: Sinopsis Louis Tomlinson: All of That Voices, Perjalanan Karier Musisi

Bekerja sama dengan Screen X, film ini akan menciptakan kembali sensasi ketika menonton konser tersebut.

Lantas, seperti apa perjalanan akhir konser bertajuk IM HERO ini?

Saksikan film dokumenter IM HERO The Final di bioskop, 13 April 2023 mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sosok Fat Cat, Gamer Populer yang Kematiannya Curi Perhatian

Sosok Fat Cat, Gamer Populer yang Kematiannya Curi Perhatian

Entertainment
Idap Kanker Sarkoma, Alice Norin Kini Ubah Pola Hidup Jadi Lebih Sehat

Idap Kanker Sarkoma, Alice Norin Kini Ubah Pola Hidup Jadi Lebih Sehat

Seleb
Rako Prijanto Ungkap Alasan Film Monster Minim Dialog

Rako Prijanto Ungkap Alasan Film Monster Minim Dialog

Film
Animator Sashya Subono Cerita Serunya Membuat Kera Berbicara di Kingdom of The Planet of Apes

Animator Sashya Subono Cerita Serunya Membuat Kera Berbicara di Kingdom of The Planet of Apes

Film
Vina: Sebelum 7 Hari Tembus 1 Juta Penonton di Tengah Badai Kontroversi

Vina: Sebelum 7 Hari Tembus 1 Juta Penonton di Tengah Badai Kontroversi

Film
Kronologi Betharia Sonata Terkena Stroke dan Kepedulian Willy Dozan

Kronologi Betharia Sonata Terkena Stroke dan Kepedulian Willy Dozan

Seleb
Nayeon TWICE Akan Comeback Solo dengan Album Baru

Nayeon TWICE Akan Comeback Solo dengan Album Baru

K-Wave
Akhirnya Pilih Bongkar Perselingkuhan Suami, Tengku Dewi Putri: Ritmenya Berulang, Aku Capek

Akhirnya Pilih Bongkar Perselingkuhan Suami, Tengku Dewi Putri: Ritmenya Berulang, Aku Capek

Seleb
Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Musik
Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

K-Wave
Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

K-Wave
Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Entertainment
Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

K-Wave
Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

K-Wave
Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com