Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Monsters and Men, Film tentang Diskriminasi Pria Kulit Hitam

Kompas.com - 28/03/2022, 08:14 WIB
Erfransdo,
Biru Cahya Imanda

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.comMonsters and Men merupakan film drama asal Amerika Serikat yang akan tayang hari ini, Senin (28/3/2022) di Hulu.

Karya sutradara Reinaldo Marcus Green ini tayang perdana pada 2018 lalu.

Fim drama berdurasi 1 jam 35 menit ini dibintangi oleh John David Washington, Anthony Ramos, dan Kelvin Harrison Jr.

Baca juga: Sinopsis All Hail, Kisah Ahli Cuaca yang Diusir

Monsters and Men mengisahkan tentang kasus pembunuhan seorang pria berkulit hitam yang dilakukan oleh oknum kepolisian.

Seorang polisi keturunan Afrika-Amerika yang melihat fenomena tersebut kemudian terinspirasi untuk mengambil sikap dan membantu dalam pembuatan film Monsters and Men.

Polisi tersebut bertindak sebagai seorang pengamat dalam film drama ini.

Baca juga: Sinopsis Campus Ace, Kisah Romantis Perancang Busana yang Buta Warna

Ceritanya bermula ketika seorang pria yang dikenal dengan nama Big D (Samuel Edwards) sedang menyantap makanan di luar toko daerah setempat.

Naasnya, pria tersebut ditembak mati oleh enam petugas polisi setelah mereka terlibat dalam sebuah konfrontasi.

Kemudian, sekelompok polisi tersebut meninggalkan pria yang tak berdaya itu untuk meninggalkan jejak.

Baca juga: Sinopsis Violet, Suara Misterius yang Mengganggu

Saat ditangkap, sang polisi mengklaim bahwa pria bertubuh besar itu berusaha untuk merebut senjata darinya.

Namun, salah seorang pria bernama Manny (Anthony Ramos) menyerahkan bukti rekaman kejadian yang berbeda jauh dari pengakuan polisi.

Manny kemudian ditekan oleh beberapa polisi untuk tutup mulut atau keluarganya akan berada dalam ancaman.

Baca juga: Sinopsis Tuhan Minta Duit, Film Keluarga yang Tayang Saat Ramadhan

Lantas, bagaimana kelanjutan dari kasus tersebut?

Temukan jawabannya dalam film Monsters and Men yang akan tayang di Hulu mulai 28 Maret 2022.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Gelar Konser di Jakarta Akhir Pekan Ini, Yong Hwa CNBlue: Rasanya Berdebar

Gelar Konser di Jakarta Akhir Pekan Ini, Yong Hwa CNBlue: Rasanya Berdebar

K-Wave
5 Alasan Drama Lovely Runner Sayang untuk Dilewatkan

5 Alasan Drama Lovely Runner Sayang untuk Dilewatkan

K-Wave
5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

K-Wave
Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Seleb
Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Musik
Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Musik
Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

K-Wave
Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Musik
5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

Musik
Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Musik
Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Film
Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Film
Sinopsis How to Make Millions Before Grandma Dies, Film Thailand yang Kuras Air Mata

Sinopsis How to Make Millions Before Grandma Dies, Film Thailand yang Kuras Air Mata

Film
Album Klasik Lauryn Hill 'Miseducation' Berada di Puncak Daftar Album Terbaik Apple Music Sepanjang Masa

Album Klasik Lauryn Hill "Miseducation" Berada di Puncak Daftar Album Terbaik Apple Music Sepanjang Masa

Musik
How to Make Millions Before Grandma Dies Raih Hampir 800.000 Penonton di Hari Ke-8 Tayang

How to Make Millions Before Grandma Dies Raih Hampir 800.000 Penonton di Hari Ke-8 Tayang

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com