Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Musik Debut Idol Kpop yang Paling Banyak Ditonton Satu Dekade Terakhir

Kompas.com - 22/07/2021, 20:36 WIB
Firda Janati,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

Sumber Koreaboo

KOMPAS.com - Musik Kpop semakin populer di banyak negara selama setidaknya 10 tahun belakangan ini.

Bahkan, setiap tahunnya, muncul grup Kpop atau member debut solo yang semakin menambah warna baru di industri musik Korea Selatan.

Ditambah lagi, pengemar semakin senang dengan adanya video musik debut dari setiap grup atau penyanyi.

Setiap agensi tentu akan memberikan yang terbaik dalam penggarapan video musik artis naungan mereka.

Tidak ada video musik atau lagu yang buruk, semua kembali kepada selera individu masing-masing.

Baca juga: 5 Idol Kpop yang Pernah Jadi Artis Cilik Drama, Ada Chani SF9 hingga Chanwoo iKON

Dikutip dari Koreaboo, Kamis (22/7/2021), berikut musik video debut Idol Kpop dengan jumlah views paling banyak di YouTube selama satu dekade terakhir.

2012

NU’EST - "Face", disaksikan 121,8 juta kali

2013

BTS - "No More Dream", disaksikan 211,5 juta kali

2014

G-Dragon + Taeyang - "Good Boy", disaksikan 316 juta kali

Baca juga: G-Dragon Ungkap Tengah Persiapkan Album Comeback BIGBANG

2015

TWICE - "Like Ooh-Ahh", disaksikan 415,3 juta kali

2016

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com