Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] 4 Bioskop CGV di Jakarta Beroperasi | Kalina Tanggapi Kabar Pernikahan Tata Janeeta

Kompas.com - 22/10/2020, 06:43 WIB
Kistyarini

Editor

KOMPAS.com - Berikut ini berita-berita populer dari kanal HYPE Kompas.com sepanjang Rabu (21/10/2020).

1. Empat CGV Indonesia beroperasi

CGV Indonesia resmi mengoperasikan kembali empat bioskopnya di Jakarta mulai Rabu (21/10/2020).

"Pembukaan kembali bioskop CGV di Jakarta akan dilakukan secara bertahap," demikian keterangan tertulis CGV Indonesia yang diterima Kompas.com.

Empat yang sudah dibuka adalah CGV Grand Indonesia, CGV AEON Mall Jakarta Garden City, CGV Green Pramuka Mall, dan CGV Transmart Cempaka Putih.

Selengkapnya baca di sini.

2. Protokol kesehatan di CGV Indonesia

CGV Indonesia mengoperasikan kembali empat bioskopnya di Jakarta dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

Di antaranya adalah staf dan penonton menggunakan masker di seluruh area bioskop.

Petugas mengecek suhu tubuh setiap penonton yang akan masuk.

Kapasitas tempat duduk pun dibatasi untuk menerapkan jarak aman antarpenonton.

Selengkapnya baca di sini.

3. Kalina Ocktaranny tanggapi kabar Tata Janeeta menikah dengan Brotoseno

Penyanyi Tata Janeeta dikabarkan telah menikah dengan Brotoseno, mantan suami Angelina Sondakh.

Sampai hari ini Tata belum memberi konfirmasi tentang hal itu.

Salah seorang sahabat Tata, Kalina Ocktaranny, enggan berbicara banyak tentang hal itu.

"Orang dibilang saya enggak mau ngomong, ditanya lagi. Ya pokoknya saya tahu beliau menjalani hubungan dengan siapa, berapa lamanya juga tahu," kata Tata Janeeta dalam kanal YouTube Starpro Indonesia seperti dikutip Kompas.com, Rabu (21/10/2020).

Selengkapnya baca di sini.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com