Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Kecil yang Bikin Tidak Nyaman

Kompas.com - 01/04/2023, 21:26 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kamar tidur adalah tempat untuk tidur, bersantai, menyimpan segala macam benda, dan bahkan ruang kerja. Namun demikian, kamar tidur kecil atau kamar tidur sempit bisa memberikan tantangan tersendiri dalam hal dekorasi.

Agar Anda dapat memaksimalkan setiap ruang yang tersedia saat merencanakan ide dekorasi kamar tidur kecil, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan. Sebab, ini akan membuat Anda merasa tidak nyaman di kamar tidur.

Dikutip dari Homes & Gardens, Sabtu (1/4/2023), berikut beberapa kesalahan dekorasi kamar tidur kecil yang harus dihindari karena menciptakan ketidaknyamanan.

Baca juga: 6 Kesalahan Menata Kamar Tidur yang Harus Dihindari, Apa Saja?

 

Ilustrasi cermin di kamar tidur sempit. SHUTTERSTOCK/DARIUSZ JARZABEK Ilustrasi cermin di kamar tidur sempit.

1. Penyimpanan yang tidak memadai

Salah satu fitur desain terpenting untuk merencanakan kamar tidur kecil adalah banyak ide penyimpanan di kamar tidur kecil.

Tanpa penyimpanan yang memadai untuk pakaian, sepatu, buku, seprai, dan lainnya kamar tidur kecil akan dengan cepat diliputi oleh kekacauan, terasa tidak teratur, tidak menarik, dan jauh dari kesan santai.

Desainer interior Juliette Thomas menyarankan, jika ruang di rumah Anda terbatas, pertimbangkan setiap jengkal ruang dengan memilih furnitur tujuan ganda yang memberikan kenyamanan, bentuk, dan fungsi.

Dari ottoman dengan ruang yang cukup untuk seprai dan pakaian, hingga meja samping tempat tidur dengan laci di bawahnya, ada banyak cara untuk menggabungkan penyimpanan agar kamar tidur kecil Anda terasa lebih teratur, jelas Thomas.

Baca juga: 6 Warna Cat Dinding Kamar Tidur yang Harus Dihindari, Apa Saja?

Selain furnitur serbaguna, desainer interior Artem Kropovinsky, juga mengatakan, gunakan tempat penyimpanan, keranjang, atau kotak yang bergaya dan cocok dengan dekorasi kamar tidur.

Misalnya, Anda dapat menggunakan keranjang anyaman untuk menyimpan selimut atau buku di bawah tempat tidur atau di rak, saran dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com