Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sering Dikira Sama, Ini Perbedaan Bangsa dan Negara

Kompas.com - 31/12/2023, 21:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Konvensi Montevideo tahun 1933 mendefinisikan negara sebagai unit berdaulat yang dapat memenuhi empat kriteria, yakni:

  • Memiliki penduduk tetap
  • Memiliki batas wilayah yang jelas
  • Memiliki pemerintahan
  • Memiliki kemampuan untuk mengadakan perjanjian dengan negara lain.

Baca juga: Daftar 43 Kosmetik Berbahaya Hasil Laporan Negara Lain yang Ditarik BPOM

Oleh karena itu, negara-negara baru tidak bisa muncul begitu saja. Dan meski sebuah wilayah mendeklarasikan dirinya sebagai negara merdeka, tidak lantas menjadi negara yang diakui.

Selain memenuhi persyaratan di atas, sebuah wilayah juga harus mendapat pengakuan internasional untuk bisa menjadi negara berdaulat.

Baca juga: Mengenal Negara-negara Transkontinental yang Wilayahnya Ada di Dua atau Lebih Benua

Kesimpulan

Meski berbeda, bangsa negara sering kali beririsan. Bangsa adalah sekelompok orang yang memiliki bahasa, sejarah, budaya, dan (biasanya) wilayah geografis yang sama.

Sedangkan negara adalah kelompok masyarakat yang bercirikan lembaga formal pemerintahan, termasuk undang-undang, batas wilayah tetap, dan kedaulatan.

Suatu negara dapat terdiri dari satu atau lebih bangsa (seperti yang dilakukan Kekaisaran Romawi dan Austria-Hongaria), dan suatu bangsa dapat diwakili (atau diperintah) oleh satu atau lebih negara bagian (biasanya bersebelahan).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com