Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Elly Brown, Model yang Kehilangan Separuh Lidahnya akibat Kanker Mulut

Kompas.com - 04/11/2023, 19:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

“Saya ingat ketika dokter bedah memberi tahu saya apa yang harus mereka lakukan pada tubuh saya untuk menyelamatkan saya,” ceritanya.

“Mereka mengatakan bahwa saya memerlukan hemiglossectomy, yakni menghilangkan separuh lidah saya, dan mandibulektomy atau mengganti tulang rahang dengan tulang kaki saya,” sambungnya.

Selain itu, Elly juga memerlukan trakeostomi, tindakan pembedahan untuk membuat lubang di trakea atau batang tenggorokan agar dapat dipasang tabung pernapasan.

“Saya akan memiliki bekas luka besar mulai dari bibir, dagu, hingga sekitar rahang saya,” jelas dia.

Baca juga: Cerita Titaniaheap, Alami Kanker Rahim Stadium 4 di Usia 24 Tahun dengan Gejala Awal Nyeri Haid

Mengidap lichen planus

Meski sudah dinyatakan pulih dari kanker dan kembali bekerja, Elly mengaku masih mengidap kondisi kesehatan lain, yakni lichen planus.

Lichen planus adalah kondisi ketika sistem kekebalan menyerang kulit, sehingga menyebabkan munculnya benjolan atau lesi berwarna keunguan, datar, dan terasa gatal.

Ini dapat meningkatkan risiko kanker mulut dalam jangka panjang akibat peradangan yang terus-menerus.

Diketahui, kondisi ini jarang terjadi dan memengaruhi sekitar satu hingga dua persen orang AS yang berusia antara 30 dan 60 tahun.

Penderita lichen planus dianjurkan melakukan pemeriksaan rutin untuk memeriksa lesi di mulut mereka dan kanker apa pun yang mungkin berkembang.

Hal inilah yang menjadi alasan dokter hanya melakukan operasi kecil dan tidak dapat melanjutkan dengan radioterapi, ketika Elly menderita kanker mulut stadium satu.

Baca juga: Kisah Yosep Divonis Kanker Nasofaring Stadium 4, Gejala Awalnya Pilek dan Susah Napas

Sempat tidak ingin bercermin

Elly mengaku sangat senang dengan kerja para dokter dalam menjaga bentuk wajahnya semaksimal mungkin.

Meski begitu, Elly sempat tidak bercermin beberapa hari setelah operasi.

“Saya tidak bercermin selama beberapa hari pertama,” katanya, dilansir dari NYBreaking.

“Tetapi ketika saya akhirnya melakukannya, saya ingat betapa kagumnya mereka terhadap segala yang telah mereka lakukan untuk menyelamatkan hidup saya,” lanjutnya.

Dia kemudian menerima kemoterapi dan radiasi, serta harus belajar berjalan kembali karena operasi pada kakinya.

“Saya harus menjalani semuanya hari demi hari,” tuturnya.

Pada 2020, Elly menjalani operasi untuk mengatasi bekas luka di wajahnya itu.

Sampai saat ini, dia masih menjalani pemeriksaan setiap tahun untuk memastikan telah bebas dari kanker mulut.

Baca juga: Waspadai Jenis Kanker pada Anak, Apa Saja?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Tren
Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim 'Cone'

Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim "Cone"

Tren
4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

Tren
Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Tren
7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

Tren
Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Tren
Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Tren
Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Tren
Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Tren
KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

Tren
Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Tren
Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Tren
Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Tren
Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Tren
Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com