Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Rekam Jejak Sinead O'Connor | Efek Samping Lidah Buaya untuk Wajah

Kompas.com - 28/07/2023, 05:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Namun, ada kalanya tanda penuaan itu datang lebih cepat, atau kerap disebut penuaan dini.

Dilansir dari WebMD, penuaan dini ditandai dengan munculnya bintik hitam, keriput, nyeri sendi, dan penurunan kemampuan mental serta fisik.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghambat penuaan dini, salah satunya melalui aktivitas sehari-hari.

Studi terbaru menemukan hasil bahwa, rasa lapar kemungkinan bisa menahan penuaan dini dan memperpanjang umur.

Informasi selengkapnya soal lapar kemungkinan bisa menghambat penunaan dapat disimak pada berita berikut:

Studi Baru: Lapar Ternyata Bisa Menghambat Penuaan

5. Efek samping lidah buaya untuk wajah

Lidah buaya atau Aloe vera adalah tanaman yang terkenal kaya akan manfaat bagi kulit, termasuk wajah.

Bahkan, tak jarang, beberapa produk perawatan kulit menggunakan lidah buaya sebagai bahan utamanya.

Dilansir dari laman Medical News Today, daun Aloe vera menghasilkan gel yang kaya akan vitamin A, C, E, dan B12.

Mengoleskan sedikit gel lidah buaya secara teratur ke wajah dapat membantu mengatasi berbagai kondisi kulit, seperti jerawat, eksim, dan sunburn atau sengatan Matahari.

Meski bermanfaat, tanaman ini juga berpotensi menimbulkan sejumlah iritasi bagi kulit wajah.

Lantas, apa saja efek lidah buaya untuk wajah?

Informasi selengkapnya soal efek samping lidah buaya untuk wajah dapat disimak pada berita berikut:

4 Efek Samping Lidah Buaya untuk Wajah, Kenali Cara Tepat Menggunakannya!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com