Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pasien di Wales Meninggal Usai Berhubungan Intim dengan Perawat di Tempat Parkir RS

Kompas.com - 10/07/2023, 12:00 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

Dipecat dari pekerjaannya

Pengakuannya pada sidang tersebut mengakibatkan pemecatan Williams dari pekerjaannya.

Dilansir dari The Guardian, panel Dewan Keperawatan dan Kebidanan (NMC) memutuskan, kegagalan Williams untuk mengungkapkan hubungan tersebut dan wawasannya yang terbatas tentang kerusakan yang dapat ditimbulkan oleh hubungannya terhadap reputasi keperawatan atau dampaknya terhadap keselamatan publik merupakan pelanggaran yang serius.

Williams akhirnya dipecat karena dinilai telah mencemarkan nama baik profesi.

Panel menyimpulkan bahwa tindakan Williams merupakan penyimpangan yang signifikan dari standar yang diharapkan dari seorang perawat terdaftar.

"Panel berpandangan bahwa temuan dalam kasus khusus ini menunjukkan bahwa tindakan Nyonya Williams sangat serius sehingga mengizinkannya untuk terus berpraktik akan merusak kepercayaan publik terhadap profesi dan NMC sebagai badan pengawas," demikian keputusan dewan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com