Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Bulan dari Planet-planet di Tata Surya

Kompas.com - 18/06/2023, 07:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Sedangkan sisanya memiliki paling sedikit satu bulan atau satelit alami, bahkan beberapa jumlahnya mencapai puluhan. Berikut rinciannya:

Baca juga: Astronom Temukan Planet Seukuran Bumi, Layak Huni?

Bulan planet kerdil Pluto

Diketahui ada enam bulan lain di tata surya yang mengelilingi planet kerdil. Planet kerdil adalah objek mirip planet, namun tidak sesuai dengan definisi penuh planet.

Pluto adalah salah satu planet kerdil yang paling terkenal. Bahkan dulunya ia termasuk salah satu dari sembilan planet di tata surya.

Planet kerdil Pluto sendiri memiliki lima bulan, yakni Charon, Nix, Hydra, Kerberos, dan Styx.

Seluruh sistem bulan Pluto diyakini terbentuk akibat tabrakan antara dua planet kerdil dan Objek Sabuk Kuiper lainnya di awal sejarah tata surya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com