Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PPG Prajabatan 2023 Dibuka Hari Ini, Simak Syarat, Bidang Studi, dan Cara Daftarnya

Kompas.com - 31/05/2023, 13:40 WIB
Diva Lufiana Putri,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Untuk dapat melihat linearitas program studi, dapat mengakses laman berikut: https://ppg.kemdikbud.go.id/linieritas/ppg-prajabatan.

Baca juga: 5 Poin Penting RUU Sisdiknas: Tunjangan Profesi Guru hingga Wajib PPG

Tata cara daftar PPG Prajabatan 2023

Masih dari laman resmi, berikut alur rekrutmen mahasiswa PPG Prajabatan:

  • Calon mahasiswa wajib memiliki email aktif.
  • Pendaftaran awal di laman http://ppg.kemdikbud.go.id.
  • Buat akun di "Pendaftaran Aplikasi SIMPKB" untuk mendapatkan username dan password yang dikirim melalui email.
  • Lengkapi isian pada aplikasi, seperti biodata diri, data kemahasiswaan, bidang studi PPG, lokasi seleksi, dan sebagainya.
  • Unggah dokumen.
  • Verifikasi data IPK dan linieritas program studi S-1 dan D-IV.
  • Pembayaran biaya pendaftaran seleksi.
  • Pembayaran terverifikasi berhasil, dan pendaftaran pun selesai.

Baca juga: Kemenag Buka Magang Content Creator, Dapat Uang Saku, dan Mahasiswa Semua Jurusan Bisa Daftar

Calon mahasiswa kemudian mengecek secara berkala akun SIMPKB masing-masing untuk mengetahui informasi selanjutnya.

Berikutnya, calon mahasiswa yang dinyatakan lolos tes substantif akan mengikuti tes wawancara.

Calon mahasiswa yang lolos kemudian melakukan konfirmasi kesediaan untuk mengikuti PPG Prajabatan di perguruan tinggi yang telah ditetapkan.

Penempatan didasari pada bidang studi PPG yang dipilih dan sedapat mungkin dekat dengan domisili.

Setelah bersedia dengan penempatan, selanjutnya Ditjen menetapkan mahasiswa PPG Prajabatan 2023.

Mahasiswa melakukan lapor diri dan registrasi di LPTK masing-masing dengan membawa dokumen persyaratan yang harus diserahkan dan bersiap memulai perkuliahan.

Baca juga: Freeport Buka Lowongan Magang Berbagai Jurusan, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Beda PPG Prajabatan 2023 dengan tahun sebelumnya

Terdapat sejumlah perbedaan antara PPG Prajabatan 2023 dengan tahun sebelumnya, termasuk penetapan peserta yang berdasarkan kebutuhan guru.

Oleh karena itu, lulusan PPG Prajabatan memiliki kepastian untuk direkrut menjadi guru.

Selain itu, tahun ini juga memiliki sejumlah perbedaan lain, yakni:

  • Struktur kurikulum PPG Prajabatan terdiri atas mata kuliah inti, mata kuliah pilihan selektif, serta mata kuliah pilihan elektif dengan total 39 SKS.
  • Pelaksanaan praktik pengalaman lapangan yang menjadi bagian dari proses pembelajaran, dilakukan sejak awal semester dan terkait dengan mata kuliah yang ditempuh pada semester yang berjalan.
  • Semua pemangku kepentingan bersinergi dalam perekrutan guru baru, yaitu antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, universitas, dan sekolah.
  • Pelibatan guru penggerak dan praktisi pendidikan dalam proses pelaksanaan PPG Prajabatan.

Baca juga: 5 PTN yang Tidak Pungut Uang Pangkal, Mana Saja?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Tren
Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim 'Cone'

Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim "Cone"

Tren
4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

Tren
Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Tren
7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

Tren
Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Tren
Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Tren
Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Tren
Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Tren
KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

Tren
Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Tren
Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Tren
Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Tren
Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Tren
Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com